Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Tanggapan Pelatih Thailand soal Anggapan Fan Indonesia Menilai Timnya Tidak Sebagus Masa Lalu

By Metta Rahma Melati - Rabu, 18 Mei 2022 | 18:30 WIB
Pelatih timnas U-23 Thailand pada ajang SEA Games 2021, Alexandre Polking
INSTAGRAM/@CHANGSUEK
Pelatih timnas U-23 Thailand pada ajang SEA Games 2021, Alexandre Polking

BOLASPORT.COM - Menjelang laga semifinal SEA Games 2021, pelatih timnas U-23 Thailand memberikan tanggapan terkait penggemar Indonesia menilai Thailand tidak sebagus di masa lalu.

Thailand akan melawan timnas U-23 Indonesia di semifinal SEA Games 2021 di Stadion Thien Trung pada Kamis (19/5/2022).

Menjelang melawan timnas U-23 Indonesia, pelatih Thailand Mano Polking berbicara soal atmosfer penonton di Nam Dinh, Vietnam.

"Sangat menyenangkan memiliki stadion yang penuh dengan penggemar. Ini adalah suasana yang baik untuk sepak bola, penggemar sepak bola di sini di Nam Dinh, Vietnam. Bikin suasana jadi seru," ujar Mano Polking dilansir BolaSport.com dari TH Sport.

Lebih lanjut ia ingin menyelesaikan pertandingan melawan timnas U-23 Indonesia dengan waktu normal.

Baca Juga: Pelatih Thailand Kuliti Timnas U-23 Indonesia, Singgung Asnawi Mangkualam dan Pemain Blasteran

 

"Soal overtime, adu penalti, kalau sampai di sana berarti pertandingan ketat, tapi tentu saja kami ingin selesau dalam 90 menit, tapi kalau perlu diperpanjang, kami siap," ujarnya.

Ia pun menanggapi soal anggapan penggemar Indonesia yang menila Thailand tidak sebagus di masa lalu.

"Pendapat para penggemar sepak bola Indonesia yang melihat bahwa tim tidak sebagus masal lalu, saya pikir mereka baik-baik saja," ujar Polking.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : thsport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Newcastle
35
56
7
Man United
34
54
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
35
64
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X