Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Ducati Kompetitif, Enea Bastianini Diyakini Tak Akan Pindah ke Lain Hati

By Muhamad Husein - Senin, 23 Mei 2022 | 15:15 WIB
Direktur Olahraga Ducati, Paolo Ciabatti
twitter.com/pciabatti
Direktur Olahraga Ducati, Paolo Ciabatti

Dengan adanya dua opsi pembalap, Ducati pastinya hanya bisa memilih satu pembalap untuk menemani Francesco Bagnaia musim depan.

Hal ini yang menjadikan Bastianini sempat memberikan sinyal akan hengkang jika tak dipilih menjadi masuk ke tim pabrikan.

Kendati begitu, Ciabatti yakin seluruh pembalapnya tak akan bisa pindah ke lain hati setelah melesat bersama Desmosedici.

"Saya pikir pembalap yang menjadi milik Ducati akan berpikir dua kali sebelum pindah ke tim lain," kata Ciabatti kepada Motorsport dikutip BolaSport.com.

"Bukan hanya karena motornya yang kompetitif, saya pikir paket dan dukungan secara teknis yang kami berikan kepada seluruh tim independen."

"Jelas kami harus melihat apa yang sedang dilakukan Honda. Tampaknya, mereka tak akan melanjutkan dengan Pol (Espargaro)."

"Dan kemudian ada kondisi di mana Aprilia ingin mengganti pembalapnya, yang menurut saya tidak akan terjadi."

"Jadi, jika kami melihat tim pabrikan, sayangnya karena keputusan Suzuki (akan keluar) tidak banyak tim pabrikan tersisa, hanya KTM."

"Tapi saya tidak melihat pasar aktif dan stres, jadi pembalap yang bisa mendapatkan hasil yang bagus dengan Ducati, saya yakin akan mendengarkan tawaran dari Ducati sebelum pergi ke tempat lain."

Ciabatti juga melanjutkan tawaran ini juga akan berlaku bagi Jack Miller yang kontraknya yang akan berakhir hingga akhir musim ini.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Motorsport.es

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
37
94
2
Barcelona
37
82
3
Girona
37
78
4
Atlético Madrid
37
73
5
Athletic Club
37
65
6
Real Sociedad
37
60
7
Real Betis
37
56
8
Villarreal
37
52
9
Valencia
37
48
10
Alavés
37
45
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
37
74
3
Bologna
37
68
4
Juventus
37
68
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X