Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

CEO Man United: Kehadiran Erik ten Hag Akan Bawa Banyak Perubahan di Klub

By Lariza Oky Adisty - Jumat, 27 Mei 2022 | 05:30 WIB
Pelatih anyar Manchester United, Erik ten Hag.
TWITTER.COM/SQUAWKA
Pelatih anyar Manchester United, Erik ten Hag.

Secara terpisah, direktur olahraga Man United, John Murtough mengatakan Erik ten Hag akan turut memengaruhi proses perekrutan Man United pada musim panas ini. 

Beberapa pemain akademi klub yang sudah lulus pun diharapkan bisa masuk ke skuad utama Setan Merah.

“Erik akan memaksimalkan potensi pemain yang sudah ada, sambil  membangun kesuksesan jangka panjang,” ucap John Murtough. 

“Skuad Man United akan lebih kuat pada musim panas dan Erik menjadi figur kunci. Dia akan bekerja sama dengan tim perekrutan pemain untuk menentukan pemain yang diincar.” 

Manchester United resmi menunjuk mantan arsitek Ajax Amsterdam, Erik ten Hag, sebagai pelatih baru mulai musim 2022-2023.
TWITTER.COM/STATMANDAVE
Manchester United resmi menunjuk mantan arsitek Ajax Amsterdam, Erik ten Hag, sebagai pelatih baru mulai musim 2022-2023.

“Materi tim saat ini pun masih kuat, ditambah dengan pemain dari akademi klub,” tutur dia lagi.

Manchester United musim ini hanya finis pada peringkat keenam klasemen akhir Liga Inggris musim 2021-2022. 

Cristiano Ronaldo dkk. hanya mampu mengoleksi 58 poin di klasemen akhir Liga Inggris

Mereka pun gagal mengamankan satu gelar pun setelah tersisih pada babak 16 Besar Liga Champions, serta gagal di Piala FA dan Piala Liga Inggris

Baca Juga: Nyaris Semua Klub Asuhan Jose Mourinho Raih Gelar, Tottenham Hotspur Alergi Trofi


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Goal International

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X