Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kepala Kru Ikhlaskan Cita-cita Bareng Marc Marquez pada Awal Musim Sirna

By Wahid Fahrur Annas - Selasa, 31 Mei 2022 | 21:00 WIB
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez ketika mendapatkan pengarahan dari timnya pada hari pertama MotoGP Portugal 2022, Jumat (22/4/2022)
HONDA RACING CORPORATION
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez ketika mendapatkan pengarahan dari timnya pada hari pertama MotoGP Portugal 2022, Jumat (22/4/2022)

“Ketika Anda bekerja dengan pembalap seperti Marc, tujuannya tidak bisa apa-apa selain memenangkan gelar,” kata Hernandez sebelum balapan musim 2022 dimulai.

“Tujuan saya adalah memenangkan gelar bersama Marc pada 2022,” ujarnya.

Namun, cobaan berulang-ulang menerpa Marquez. Dia mengalami insiden horor pada GP Indonesia dan harus absen pada balapan selanjutnya di GP Argentina, sebenarnya sudah menjadi peringatan keras untuk The Baby Alien.

Setelah kembali lagi pada GP Amerika, Marquez juga tak mujur dalam beberapa balapan, ia kerap mengalami kecelakaan pada sesi latihan bebas ataupun kualifikasi.

Tentu benturan yang berulang kali yang dialami Marquez akan berpengaruh dengan cederanya di masa lampau.

Diplopia dan cedera humerus pada tulang kanannya menjadi momok Marquez di musim ini, membuatnya tak bisa seganas seperti dulu.

Hingga akhirnya, Marquez memutuskan untuk melakukan operasi keempatnya dan diprediksi bakal absen lagi dalam waktu yang lama.

Mengetahui hal itu, Hernandez seperti sudah melupakan soal cita-cita bersama Marquez untuk merebut gelar juara musim ini.

Baca Juga: Fabio Quartararo Jadi Ancaman Serius di Kejuaraan Walau Motor Yamaha Lamban

Menurutnya, kesehatan pembalapnya lebih penting dari sekadar memikirkan gelar juara ataupun masalah lainnya selepas ditinggalkan Marquez.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : AS.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
35
64
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X