Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Masa Depan Ibrahimovic Belum Pasti, Maldini Mau Bahas 15 Hari Lagi

By Rebiyyah Salasah - Rabu, 1 Juni 2022 | 00:15 WIB
Penyerang gaek AC Milan, Zlatan Ibrahimovic.
TWITTER.COM/FOOTBALL__TWEET
Penyerang gaek AC Milan, Zlatan Ibrahimovic.

Paolo Maldini memastikan bahwa pembicaraan soal nasib Ibrahimovic baru akan digelar lagi dua minggu yang akan datang. 

Namun, Maldini meyakini mantan pemain Manchester United itu bisa melanjutkan kariernya bersama I Rossoneri. 

"Saya berbicara dengannya pada Senin (30/5/2022) dan kami mengatakan kami akan membahasnya lagi dalam waktu sekitar 15 hari," kata Maldini, dikutip BolaSport.com dari Football Italia. 

Baca Juga: Akhirnya Zlatan Ibrahimovic Dioperasi, Cuma Jadi Motivator AC Milan 7-8 Bulan

"Saya tidak melihat masalah dalam mencapai kesepakatan."

"Tentu saja, dia tidak senang bermain begitu sedikit. Kita lihat saja apa yang terjadi dalam dua minggu ke depan."

"Apapun yang kami lakukan adalah untuk kebaikan dia dan Milan."

"Dari apa yang saya pahami, niatnya adalah untuk terus bermain," ucapnya menambahkan. 

Kehadiran Ibrahimovic di AC Milan diyakini memberikan kontribusi besar terhadap kesuksesan klub Negeri Pizza meraih scudetto pada musim ini. 

Pelatih Milan, Stefano Pioli, secara terang-terangan mengeklaim bahwa Ibrahimovic telah meningkatkan mentalitas dan kepercayaan diri pemain.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Football-italia.net

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X