Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Gagal Berjuang bersama di Kualifikasi Piala Asia 2023, Ini Pesan Jordi Amat ke Timnas Indonesia

By Abdul Rohman - Rabu, 1 Juni 2022 | 10:15 WIB
Calon pemain naturalisasi timnas Indonesia, Jordi Amat (kanan), sedang menendang bola dalam latihannya di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Jawa Barat, 31 Mei 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Calon pemain naturalisasi timnas Indonesia, Jordi Amat (kanan), sedang menendang bola dalam latihannya di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Jawa Barat, 31 Mei 2022.

BOLASPORT.COM - Usai gagal berjuang bersama di Kualifikasi Piala Asia 2023, Jordi Amat berharap yang terbaik untuk timnas Indonesia.

Pada Kualifikasi Piala Asia 2023, timnas Indonesia menempati Grup A bersama Yordania, Kuwait, dan Nepal.

Dalam laga perdana Grup A, timnas Indonesia akan menghadapi Kuwait, Rabu (8/6/2022).

Baca Juga: Persis Solo Resmi Datangkan Striker Jebolan PON XX Papua

Kemudian, menghadapi Yordania (11/6/2022) dan Nepal (14/6/2022).

Seluruh pertandingan Grup A digelar di Kuwait.

"Jadi saya harap yang terbaik. Saya yakin mereka bisa melakukannya. Good luck," ucap Jordi Amat.

Baca Juga: Timnas U-23 Malaysia Sesumbar Tak Gentar Hadapi Vietnam, Thailand, dan Korea Selatan

"Semoga bisa lolos," sambung pemain kelahiran Spanyol tersebut.

Dikatakan Jordi Amat, timnas Indonesia memiliki kekompakan yang terjalin dengan baik.

Apalagi Jordi Amat beserta Sandy Walsh sudah merasakan ikut dalam pemusatan latihan (TC) timnas Indonesia di Bandung, Jawa Barat.

Baca Juga: Ayah Raphinha Mulai Tebar Kode soal Putranya Gabung Barcelona

Agenda TC ini dalam rangka menghadapi uji coba internasional melawan Bangladesh di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Rabu (1/6/2022).

"Saya percaya mereka 100 persen. Saya sudah berlatih bersama mereka," tutur Jordi Amat.

"Mereka tim yang sangat bagus. Intensitas mereka sangat bagus."

Baca Juga: Arema FC Tidak Targetkan Juara Turnamen Pramusim Liga 1

"Sangat kompak, kami semua berhubungan baik," kata pemain berusia 30 tahun itu.

Sejatinya, Jordi Amat, Sandy Walsh, dan Shayne Pattynama, diproyeksikan menjadi kekuatan timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Asia 2023.

Akan tetapi, karena permasalahan naturalisasi yang tidak kunjung rampung, ketiga pemain yang disebut di atas urung membela timnas Indonesia.

Baca Juga: Pertemuan Terakhir Tersaji pada 14 Tahun Silam, Bangladesh Merasa Tertantang Hadapi Timnas Indonesia

Jordi Amat pun tidak menampik bahwa dirinya merasa kecewa dengan situasi ini.

"Ya. Itu kabar menyedihkan bagi kami dan Sandy (Walsh)," kata Jordi Amat saat ditemui di Stadion Si Jalak Harupat.

"Kami satu kamar, berbicara setiap hari," tutup pemain yang saat ini berstatus tanpa klub usai berpisah dengan KAS Eupen.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
37
94
2
Barcelona
37
82
3
Girona
37
78
4
Atlético Madrid
37
73
5
Athletic Club
37
65
6
Real Sociedad
37
60
7
Real Betis
37
56
8
Villarreal
37
52
9
Valencia
37
48
10
Alavés
37
45
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
37
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
36
54
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X