Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Dear Erik ten Hag, Begini Lho Caranya Maksimalkan Potensi Anthony Elanga di Man United

By Raka Kisdiyatma Galih - Rabu, 8 Juni 2022 | 08:20 WIB
Pemain muda Manchester United, Anthony Elanga
TWITTER.COM/SKYSPORTNEWS
Pemain muda Manchester United, Anthony Elanga

Adapun bersama Man United, Elanga lebih sering diplot sebagai winger kanan.

Hal itu diungkapkan Elanga seusai memperkuat timnas Swedia melawan timnas Norwegia dalam laga kedua Liga B Grup 4 UEFA Nations League, Senin (6/6/2022).

Meski tak mampu menyelamatkan Swedia dari kekalahan 1-2 atas Norwegia, Elanga berhasil mencatatkan gol perdana untuk negaranya tersebut.

Gol tersebut dicetak Anthony Elanga pada masa injury time, tepatnya menit ke-90+2.

"Posisi sayap kiri sangat cocok untukku," kata Elanga seperti dikutip BolaSport.com dari Fotbollskanalen.

"Saya banyak bermain di posisi sayap kanan di Man United, tetapi di Swedia saya mendapat kesempatan untuk bermain di sayap kiri, itu adalah posisi favorit saya."

Baca Juga: Real Madrid Dapatkan Tchouameni, Potongan Puzzle Generasi Baru Lini Tengah Los Blancos Sudah Lengkap

"Saya bisa berbuat lebih banyak di posisi sayap kiri."

"Saya bisa masuk ke lapangan dan ke luar," tutur Elanga menambahkan.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Fotbollskanalen

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X