Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Presiden Barcelona Jadi Sosok di Balik Retaknya Hubungan Lewandowski dan Bayern Muenchen

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Sabtu, 11 Juni 2022 | 07:30 WIB
Presiden Barcelona, Joan Laporta.
TWITTER.COM/BARCAWORLDWIDE
Presiden Barcelona, Joan Laporta.

“Anda tidak bisa melakukan segalanya sendirian.”

"Sesuatu dalam diri saya sudah mati. Saya ingin pergi agar kembali bisa merasakan emosi dalam diri saya.”

“Sekarang, memangnya ada pemain yang mau ke Bayern Muenchen setelah mendengarkan yang terjadi ke saya?”

“Menurut saya, Bayern Muenchen tidak akan bisa menghentikan saya hanya karena mereka bisa melakukannya," kata Lewandowski, dikutip BolaSport.com dari Bild.de.

"Kepindahan saya adalah solusi terbaik untuk semua pihak," ujarnya lagi.

Baca Juga: Goetze Kompori Lewandowski, Sebut Bayern Muenchen Tak Tahu Diri

Pernyataan Lewandowski tersebut lantas membuat presiden Bayern Muenchen, Herbert Heiner, murka.

Striker Bayern Muenchen, Robert Lewandowski, merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Villarreal dalam laga leg kedua perempat final Liga Champions di Stadion Allianz Arena, Selasa (12/4/2022).
CHRISTOF STACHE/AFP
Striker Bayern Muenchen, Robert Lewandowski, merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Villarreal dalam laga leg kedua perempat final Liga Champions di Stadion Allianz Arena, Selasa (12/4/2022).

Heiner menyentil Robert Lewandowski kalau apa yang dilakukan oleh eks bintang Borussia Dortmund itu tidak tepat.

“Kontrak adalah kontrak. Klub ini mau jadi apa jika seorang pemain bisa mengakhiri kontrak lebih awal, sementara kami harus membayar mereka secara penuh hingga masa kerjanya selesai?” kata Hainer.

Dengan memanfaatkan hubungan Bayern Muenchen dan Robert Lewandowski yang sedang tidak baik itu, Barcelona kini tengah berusaha mengintip peluang.

Meski harus merogoh kocek cukup dalam, Barcelona nampaknya akan berusaha keras mendaratkan Robert Lewandowski musim panas ini.

Hanya saja, Barcelona masih memerlukan waktu untuk mengumpulkan biaya demi transfer Robert Lewandowski.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Sport, Onet Sport

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X