Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Piala Presiden 2022 - Grup Neraka Semakin Panas, Persebaya Surabaya dan Persib Bandung Senasib

By Lukman Adhi Kurniawan - Selasa, 14 Juni 2022 | 08:45 WIB
Suasanya pertandingan antara Bali United melawan Persib Bandung pada laga penyisihan Grup C Piala Presiden 2022 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Minggu (12/6/2022).
INSTAGRAM/@BALIUNITEDFC
Suasanya pertandingan antara Bali United melawan Persib Bandung pada laga penyisihan Grup C Piala Presiden 2022 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Minggu (12/6/2022).

Hingga laga berakhir skor imbang 1-1 untuk kedua tim tidak berubah.

Baca Juga: Suporter Persita Tangerang Geruduk Bus Pemain Usai Kalah Telak dari PSIS Semarang, Bawa-bawa Nama Persipura

Pada laga lain, Persebaya Surabaya harus menambah panjang rekor kegagalan  mereka mengalahkan Bhayangkara FC.

Tim Bajul Ijo memecah kebuntuan lewat Ahmad Nufriandani pada menit ke-64.

Jelang detik-detik terakhir pertandingan, gawang Andhika Ramadhani justru kebobolan lewat Anderson Salles (90+6').

Baca Juga: Ada 1 Kendala yang Bisa Buat Darwin Nunez Kesulitan Beradaptasi di Liverpool

Dengan hasil ini maka keempat tim dari Grup C sama-sama meraih satu poin.

Persaingan di grup ini semakin ketat karena semua tim baru bisa mencetak satu gol di laga perdana Piala Presiden 2022.

Selanjutnya, pertandingan diprediksi kembali berjalan dengan tensi tinggi.

Semua tim di Grup C akan berusaha keras untuk mencari kemenangan perdana demi meningkatkan mental tim.

Pada laga kedua, Bali United akan berhadapan dengan Bhayangkara FC pada Kamis (16/6/2022).

Sementara sehari kemudian Persebaya Surabaya akan bertarung dengan Persib Bandung (17/6/2022). 


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X