Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jumpa Mantan Tim, Jajang Mulyana Antusias Bawa Bali United Kalahkan Bhayangkara FC

By Ibnu Shiddiq NF - Rabu, 15 Juni 2022 | 20:45 WIB
Pemain anyar Bali United, Jajang Mulyana.
Bali United
Pemain anyar Bali United, Jajang Mulyana.

BOLASPORT.COM - Bali United menantang Bhayangkara FC dalam lanjutan fase grup C Piala Presiden 2022 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api amis (16/6/2022).

Laga ini akan menjadi momen spesial bagi bek anyar Bali United, Jajang Mulyana.

Jajang Mulyana bakal menghadapi tim yang pernah dibelanya selama lima tahun lamanya.

Bisa dikatakan, Jajang Mulyana merupakan salah satu legenda klub berjuluk The Guardian.

Bersama Bhayangkara FC, bek dengan gaya rambut mullet ini mencatatkan total 73 penampilan dan 3 gol di kompetisi Liga 1.

Baca Juga: Beri Pujian, Anak Shin Tae-yong Takjub dengan Assist Asnawi Mangkualam

Jajang pun turut berperan besar dalam membantu The Guardian merengkuh gelar juara Liga 1 pada tahun 2017 silam.

Meski memiliki kenangan indah apik bersama bekas timnya, namun Jajang menegaskan siap membantu Bali United meraih kemenangan.

Dengan mendapatkan poin penuh, maka peluang Serdadu Tridatu untuk lolos dari Grup C akan semakin terbuka lebar.

“Persiapan secara tim dan saya pribadi sudah siap untuk melawan Bhayangkara, karena kami harus bisa mengamankan 3 poin agar bisa lolos dari fase grup,” ujar Jajang.

Turnamen pramusim ini sejatinya hanya dimanfaatkan Bali United sebagai ajang pemanasan jelang menatap Piala AFC 2022.

Kendati demikian, Jajang Mulyana tetap berambisi menyapu habis setiap pertandingan Piala Presiden 2022.

Bek berpostur 182 cm ini berharap Bali United bisa merengkuh gelar juara Piala Presiden untuk pertama kalinya pada musim ini.

“Targetnya kami harus bisa menang di setiap pertandingan, lolos dari fase grup, dan kalau bisa juara,” kata Jajang.

Baca Juga: Jelang Drawing Piala Asia 2023 - Posisi Timnas Indonesia dalam Pembagian Pot versi Ranking FIFA Saat Ini

Mengenai kekuatan Bhayangkara FC, Jajang Mulyana menilai komposisi skuad mantan timnya tak banyak berubah.

Hingga saat ini, Bhayangkara FC baru mendatangkan Youness Mokhtar, Youssef Ezzejjari, Finky Pasamba, dan Katsuyoshi Kimishima seusai melepas enam pemain.

Berkaca dengan itu, Jajang percaya Bhayangkara FC target tiga poin bukan hal mustahil.

“Iya, komposisi mereka tidak banyak berubah dan mungkin hanya ada beberapa pemain yang baru. Namun, tidak ada yang berubah secara signifikan,” kata Jajang.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Baliutd.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X