Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

MotoGP Belanda 2022 - Bagnaia Janji Tak Akan Jatuh Lagi

By Muhamad Husein - Kamis, 23 Juni 2022 | 08:30 WIB
Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia, ketika berada pada rangkaian MotoGP Jerman 2022 di Sachsenring, 17-19 Juni 2022.
DOK. MOTOGP.COM
Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia, ketika berada pada rangkaian MotoGP Jerman 2022 di Sachsenring, 17-19 Juni 2022.

BOLASPORT.COM - Pembalap Ducati Lenovo Team, Francesco Bagnaia, menjanjikan penampilan yang tak mengecewakan pada MotoGP Belanda 2022.

Francesco Bagnaia tak ingin terjatuh lagi pada balapan yang akan berlangsung di Sirkuit Assen pada 26 Juni 2022.

Hal ini berkaca dari dua balapan sebelumnya di Catalunya dan Sachsenring di mana Francesco Bagnia mengalami crash

Dari dua kegagalan tersebut, Bagnaia tentu kecewa karena tak bisa mendapatkan poin penuh di kejuaraan.

Apalagi targetnya jadi semakin sulit dalam berburu gelar karena berjarak 91 poin dari pemuncak klasemen yang dihuni Fabio Quartararo (Monster Energy Yamaha). 

 

Baca Juga: Pembalap WSBK Bisa Gantikan Marc Marquez, Begini Jawaban Bos Repsol Honda

Fabio Quartararo meraih hasil yang sebaliknya dari Bagnaia dengan sukses melesat di puncak klasemen usai meraih dua kemenangan beruntun.

Pesaing terdekat Quartararo sejauh ini hanya Aleix Espargaro (Aprilia Racing) yang berjarak 34 poin di urutan kedua.

Adapun Bagnaia berada di peringkat keenam setelah gagal finis dua kali dan berjarak 91 poin dari Quartararo.

Kini Bagnaia tak ingin mengulangi kesalahan yang sama dengan menargetkan hasil bagus di Assen.

Dia menyebut akan memberikan yang terbaik demi menutup paruh pertama kejuaraan dengan hasil yang positif.

"Saya senang sekali bisa kembali ke trek pada akhir pekan ini di Assen. Ini adalah trek yang khusus bagi saya karena disinilah saya meraih kemenangan pertama pada Kejuaraan Dunia," kata Bagnaia, dikutip BolaSport.com dari Ducati.com.

"Saya bahkan membuat tato atas kemenangan itu di lengan saya. Sayangnya, kami kesulitan pada tahun lalu."

"Tapi saya yakin segalanya akan berbeda pada tahun ini. Bahka di Jerman, kami bukan termasuk favorit, tapi pada akhirnya kami bisa kompetitif di Sachsenring sepanjang akhir pekan."

"Itu sebabnya saya lebih kecewa pada kecelakaan saat balapan karena sampai pada saat itu semuanya sempurna."

"Saya ingin menebusnya di sini di Belanda dan mengakhiri dengan catatan positif di paruh pertama musim ini sebelum memasuki liburan musim panas."

Baca Juga: Saran dari Jorge Lorenzo, Biar Tak Blunder Murid Valentino Rossi Harus Kalem


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Ducati.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X