Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Dua Pemain Asing Baru Persija Jakarta Absen Lawan Borneo FC

By Mochamad Hary Prasetya - Jumat, 24 Juni 2022 | 16:15 WIB
Bek Persija Jakarta, Ondrej Kudela saat menjalani latihan bersama tim di lapangan latihan Nirwana Park, Bojongsari, Kamis (23/6/2022).
PERSIJA.ID
Bek Persija Jakarta, Ondrej Kudela saat menjalani latihan bersama tim di lapangan latihan Nirwana Park, Bojongsari, Kamis (23/6/2022).

Dalam laga melawan Borneo FC nanti, Persija Jakarta akan menurunkan langsung kekuatan tim utama.

Sebelumnya pada laga kontra Barito Putera dan RANS Nusantara FC, Persija Jakarta diperkuat pemain muda dan tiga legiun asing asal Jepang untuk diseleksi.

Hasilnya, Persija Jakarta kalah 0-2 dari Barito Putera dan tumbang 1-5 dari RANS Nusantara FC.

Nah untuk dua laga ke depan melawan Borneo FC dan Madura United, Persija Jakarta akan menurunkan tim inti.

Baca Juga: Lionel Messi di Musim 2011-2012: Jalani Musim Paling Gila, Dua Kali Jadi yang Pertama

"Saya datang ke sesi jumpa pers untuk menggantikan Coach Thomas Doll dan tim senior yang sedang jalan ke Samarinda."

"Persiapan kami Alhamdulillah baik dan semua pemain siap untuk bermain besok," Kata Ferdiansyah.

Datang dengan kekuatan tim senior, Persija Jakarta menargetkan bisa meraih kemenangan.

Saat ini, Pasukan Ibukota duduk di posisi buncit Grup B tanpa meraih satu poin pun.

Baca Juga: Bali United vs Kedah: Pertandingan Yang Jadi Sorotan Publik Indonesia dan Malaysia

"Dalam setiap laga kami selalu berusaha untuk mendapatkan poin begitu pun juga tim-tim lain."

"Tetapi yang paling penting itu dalam pramusim, para pemain bisa lebih berkembang," tutup Ferdiansyah.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
34
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Roma
35
60
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
35
56
8
Fiorentina
34
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X