Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Persib Menakutkan, Ricky Kambuaya Akhirnya Susul Rachmat Irianto dan Marc Klok Gabung Latihan

By Ibnu Shiddiq NF - Selasa, 28 Juni 2022 | 18:30 WIB
Ricky Kambuaya akhirnya gabung latihan Persib Bandung pada Selasa (28/6/2022).
Ricky Kambuaya akhirnya gabung latihan Persib Bandung pada Selasa (28/6/2022).

BOLASPORT.COM - Persib Bandung mendapatkan amunisi tambahan menjelang babak perempat final Piala Presiden 2022. Terbaru, Ricky Kambuaya akhirnya merapat ke Kota Kembang.

Ricky Kambuya nimbrung latihan bersama Persib di Lapangan Soccer Republic Kota Bandung, Selasa (28/6/2022).

Gelandang asal Papua ini langsung menyatu ke dalam tim dan melahap sesi latihan tim besutan Robert Rene Alberts.

Ricky Kambuaya merupakan salah satu rekrutan anyar Persib yang resmi diumumkan sejak April lalu.

Baca Juga: Jordi Amat yang Segera Perkuat JDT Tuai Cibiran, Hasani Abdulgani: Tugas Saya Hanya Bantu STY

Ia didatangkan Persib setelah tampil impresif bersama Persebaya Surabaya musim lalu.

Ricky diboyong sepaket bersama rekan duetnya di Persebaya, yakni Rachmat Irianto.

Meski sudah tiga bulan diperkenalkan, namun keduanya baru bisa bergabung latihan beberapa hari belakang.

Hal ini disebabkan karena Ricky Kambuaya dan Rachmat Irianto memiliki jadwal padat bersama timnas Indonesia.

Mereka berdua harus memperkuat timnas Indonesia di SEA Games 2021 dan terakhir Kualifikasi Piala Asia 2023.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Persib.co.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Barcelona
35
76
3
Girona
35
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X