Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Piala AFF U-19 2022 - 4 Pemain Berbahaya Vietnam Yang Wajib Diwaspadai Timnas U-19 Indonesia

By Sasongko Dwi Saputro - Sabtu, 2 Juli 2022 | 19:30 WIB
Logo Piala AFF U-19 2022.
TWITTER/@AFFPRESSE
Logo Piala AFF U-19 2022.

BOLASPORT.COM - Timnas U-19 Indonesia bakal membuka petualangannya di Piala AFF U-19 2022 dengan menghadapi Vietnam di Stadion Patriot Candrabaga, Bekasi, Jawa Barat, Sabtu (2/7/2022).

Pertandingan tersebut sangat berat, karena Vietnam adalah salah satu tim pesaing berat untuk meraih gelar juara.

Tercatat, Timnas U-19 Vietnam punya beberapa pemain yang sudah bermain di ajang Piala Asia U-23 tahun ini.

Menurut laporan media asal Vietnam, Zing News, Gong Oh-kyun menyebut dua nama yang bakal mengancam pertahanan Timnas U-19 Indonesia.

Nama pertama adalah Nguyen Van Truong.

Nguyen Van Truong adalah seorang pemain gelandang bertipikal box to box midfielder milik Hanoi FC.

Pemain berusia 18 tahun ini sudah jadi andalan di tim U-23 Vietnam pada Piala Asia U-23

Van Truong dipercaya bakal mengunci satu posisi lini tengah saat melawan Timnas U-19 Indonesia nanti malam.

Khuat Van Khang juga jadi andalan Timnas U-23 Vietnam saat melakoni Piala Asia U-23.

Dirinya juga mampu melakoni peran sebagai gelandang sekaligus penyerang sayap Vietnam.

Baca Juga: Hasil Piala AFF U-19 2022 - Myanmar Bantai Telak Brunei Darussalam

Nilai plusnya adalah daya jelajahnya yang tingginya dapat membantu kinerja lini pertahanan saat diserang oleh Timnas U-19 Indonesia.

Dirinya sudah membuktikan diri sebanyak tiga kali di turnamen Piala Asia U-23 tahun ini.

Bahkan dirinya keluar sebagai Man Of The Match pada laga melawan Korea Selatan.

Dua nama lainnya adalah para pemain asli Timnas U-19.

Nama pertama adalah gelandang bertahan Nguyen Duc Viet.

Baca Juga: Piala AFF U-19 2022 - Lawan Duel Marselino Ferdinan Tak Main-main, Lini Tengah Vietnam Diisi Didikan Park Hang-seo Hingga Jebolan Piala AFC U-23

Dalam pola 4-3-3 yang kemungkinan jadi andalan Timnas U-19 Vietnam nanti malam, nama Duc Viet bakal jadi andalan.

Kemampuannya mirip dengan pemain andalan Timnas Vietnam saat ini diposisi yang sama, Nguyen Hoang Duc.

Dirinya mampu menjaga ritme serangan, melakukan progesi serangan, hingga memutus pola serangan lawan sebelum berhadapan dengan bek lawan.

Satu pemain lagi adalah Nguyen Quoc Viet yang berposisi sebagai penyerang.

Sama seperti dua nama pertama, dirinya sudah pernah menembus Timnas U-23 Vietnam.

Baca Juga: Tiba di Filipina, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Putri Indonesia di Piala AFF Wanita 2022

Bedanya, dirinya baru bermain di Piala AFF U-23 2022 di Kamboja.

Pada turnamen tersebut, dirinya bukanlah penyerang yang rutin mencetak gol dan hanya mencetak satu asis pada turnamen tersebut.

Namun, dirinya terbukti dapat membantu timnya untuk meraih gelar Piala AFF U-23 usai mengalahkan Thailand.

 


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
37
94
2
Barcelona
37
82
3
Girona
37
78
4
Atlético Madrid
37
73
5
Athletic Club
37
65
6
Real Sociedad
37
60
7
Real Betis
37
56
8
Villarreal
37
52
9
Valencia
37
48
10
Alavés
37
45
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X