Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Paul Pogba Gagal di Man United karena Terbebani Harga Transfernya yang Selangit

By Raka Kisdiyatma Galih - Minggu, 10 Juli 2022 | 23:00 WIB
Paul Pogba terkonfirmasi bakal meninggalkan Manchester United pada 30 Juni 2022.
TWITTER.COM/FOOTBALL__TWEET
Paul Pogba terkonfirmasi bakal meninggalkan Manchester United pada 30 Juni 2022.

Apalagi, Pogba pernah mencicipi kesuksesan saat berkostum Juventus antara 2012 dan 2016.

Angel Di Maria dan Paul Pogba
TWITTER.COM/DEADLINEDAYLIVE
Angel Di Maria dan Paul Pogba

Pogba juga berhasil mempersembahkan sejumlah gelar untuk I Bianconeri, termasuk empat gelar Liga Italia secara berturut-turut.

"Dia akan memiliki keinginan besar untuk kembali ke jalurnya dan menang," ujar Barzagli melanjutkan.

"Bagi Juventus, ini adalah hal yang luar biasa."

Baca Juga: Arsenal Sukses Datangkan Gabriel Jesus, Kompatriot Mo Salah Sesumbar Sanggup Juara Liga Inggris

"Pogba adalah pemain internasional dan telah bermain untuk Juventus.

"Paul tahu bagaimana rasanya mengenakan seragam ini dan dia tahu apa artinya menang. Dan terutama dia membawa kepribadian, kualitas, gol, dan assist."

"Akan tetapi, yang paling penting baginya adalah perpaduan antara kepribadian dan kualitas yang sedikit menurun dalam beberapa tahun terakhir," imbuh eks bek sentral Juventus tersebut.

Transfer Paul Pogba ke Juventus akan segera diumumkan dalam waktu dekat.

Paul Pogba telah selesai menjalani tes medis dan kabarnya akan menandatangani kontrak berdurasi tiga tahun plus opsi perpanjangan selama satu tahun di Allianz Stadium.

Baca Juga: Cuci Otak Lisandro Martinez, Man United Ditodong Nilai Transfer Fantastis dari Ajax


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Tuttosport

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X