Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bukan JIS, PT LIB Sebut Persija Ajukan Stadion GBK sebagai Markas Liga 1 2022/2023

By Wila Wildayanti - Selasa, 12 Juli 2022 | 21:30 WIB
Direktur Operasional PT LIB (Liga Indonesia Baru), Sudjarno, saat ditemui awak media di Menara Mandiri 2, Senayan, Jakarta, 11 Juli 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Direktur Operasional PT LIB (Liga Indonesia Baru), Sudjarno, saat ditemui awak media di Menara Mandiri 2, Senayan, Jakarta, 11 Juli 2022.

Saat ini untuk Stadion GBK sendiri memang masih dalam tahap renovasi dan dikabarkan bakal berlangsung hingga akhir tahun 2022 ini.

Akibat situasi ini Persija pun mengajukan diri untuk melakukan away dulu sambil menunggu stadion yang cocok.

“Bisa jadi, kalau memang ada alternatif itu dari Persija (untuk memakai Stadion Patriot). Karena di GBK sedang renovasi ya mereka sedang away dan berkaitan dengan itu,” ujarnya.

Sudjarno pun menjelaskan bahwa untuk JIS sendiri sebenarnya belum diverifikasi oleh PT LIB.

Sebab untuk verifikasi itu ada dari bagian PSSI.

PT LIB sebelumnya hanya melakukan inspeksi saja apa yang dinilai kurang dan harus ditambah.

Untuk itu, PT LIB sudah menyampaikan apa yang menjadi kekurangan dari Stadion JIS kepada JakPro yang bertanggung jawab sebagai pengelola.

Baca Juga: Pandangan Bek Persija Jakarta soal Persaingan di Liga 1

Dengan begitu dipastikan belum ada verifikasi terkait Stadion JIS untuk digunakan Persija nantinya di Liga 1.

“Kami bukan soal cocok atau tidak cocok, tetapi ada beberapa hal yang saya sampaikan terkait apa yang kita beri masukan kepada JIS dan silahkan dari JIS melengkapi itu,” tuturnya.

Sementara itu, Liga 1 2022/2023 sendiri direncanakan bergulir pada 23 Juli mendatang.

Pada laga pembuka Persija Jakarta akan menghadapi Bali United di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X