Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pramusim Liga Inggris - Juergen Klopp Coba Ambil Hikmah di Balik Kekalahan Liverpool dari Man United

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Rabu, 13 Juli 2022 | 05:45 WIB
Liverpool digasak 0-4 oleh Manchester United dalam laga pramusim yang berlangsung di Rajamangala Stadium Bangkok, Selasa (12/7/2022) malam WIB.
MANAN VATSYAYANA/AFP
Liverpool digasak 0-4 oleh Manchester United dalam laga pramusim yang berlangsung di Rajamangala Stadium Bangkok, Selasa (12/7/2022) malam WIB.


BOLASPORT.COM - Pelatih Liverpool, Juergen Klopp, mencoba mengambil hikmah di balik kekalahan The Reds dari Manchester United dalam laga pramusim Liga Inggris yang berlangsung di Bangkok, Thailand, Selasa (12/7/2022).

Runner-up Liga Inggris 2021-2022, Liverpool, mendapatkan hasil di luar dugaan kala menghadapi Manchester United dalam laga pramusim Liga Inggris.

Dalam laga yang berlangsung di Rajamangala Stadium, Bangkok, Selasa (12/7/2022) malam WIB tersebut, Liverpool dibuat babak belur oleh Manchester United.

Tanpa ampun Liverpool dihajar 0-4 oleh Manchester United dalam laga pramusim Liga Inggris tersebut.

Laga pramusim Liga Inggris kali ini juga ditandai oleh debut manajerial bagi pelatih Manchester United, Erik ten Hag.

Dalam laga bertajuk Bangkok Century Cup tersebut, Man United yang tampil tanpa Cristiano Ronaldo berhasil unggul cepat.

Menurunkan sebagian besar dari skuad utamanya seperti David de Gea, Raphael Varane, Bruno Fernandes, Fred, dan Marcus Rashford, Setan Merah langsung menggebrak.

Baca Juga: Cinta 100 Persen Jorginho untuk Chelsea Meski Kerap Dirumorkan Pergi

Pada menit ke-12, Jadon Sancho membuat Man United unggul 1-0 atas Liverpool usai memanfaatkan bola muntah.

Fred lantas menggandakan keunggulan Man United menjadi 2-0 berkat golnya pada menit ke-30.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Liverpoolfc.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X