Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Richarlison Main di 3 Posisi, Antonio Conte Kegirangan Tottenham Berhasil Beli

By Septian Tambunan - Kamis, 14 Juli 2022 | 13:47 WIB
Richarlison main di 3 posisi saat laga pramusim Liga Inggris, Tottenham Hotspur vs K-League XI, Antonio Conte sangat senang.
JUNG YEON-JE/AFP
Richarlison main di 3 posisi saat laga pramusim Liga Inggris, Tottenham Hotspur vs K-League XI, Antonio Conte sangat senang.

BOLASPORT.COM - Antonio Conte mengutarakan kegembiraan memiliki Richarlison yang bisa main di 3 posisi saat Tottenham Hotspur beraksi dalam laga pramusim Liga Inggris.

Pelatih Tottenham Hotspur, Antonio Conte, memimpin pasukannya menggulung K-League XI dalam pertandingan pramusim Liga Inggris di Stadion Seoul World Cup, Rabu (13/7/2022).

Meski kebobolan tiga karena lesakan Cho Gue-Sung (menit ke-45+2), Lars Veldwijk (52'), dan Jun Amano (71'), Spurs berhasil menang dengan skor 6-3.

Gol-gol The Lilywhites dicetak oleh Eric Dier (30'), Kim Jin-Hyuk (47'-gbd), Harry Kane (54', 75'), dan Son Heung-Min (68', 85').

Baca Juga: BURSA TRANSFER - Lisandro Martinez Gabung Manchester United dalam Hitungan Jam

Meski tidak ikut mencatatkan namanya di papan skor, Richarlison mampu menyedot perhatian Antonio Conte.

Dikutip BolaSport.com dari Transfermarkt, Richarlison adalah transfer termahal Tottenham Hotspur di bursa transfer musim panas 2022.

Spurs membeli Richarlison dari Everton pada 1 Juli 2022.

Demi menggaet Richarlison, Spurs mengeluarkan dana 52,20 juta pounds (sekitar Rp 928 miliar).


Editor : Septian Tambunan
Sumber : Football.london, Transfermarkt.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X