Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Lewandowski Gabung, Lini Serang Barcelona Kian Beraroma Dortmund

By Guntur Aji Bayu Riyanto - Sabtu, 16 Juli 2022 | 13:00 WIB
Foto utama sebuah laman di media Spanyol, Sport.es terkait transfer Robert Lewandowski dari Bayern Muenchen ke Barcelona.
SPORT.ES
Foto utama sebuah laman di media Spanyol, Sport.es terkait transfer Robert Lewandowski dari Bayern Muenchen ke Barcelona.

"Lewandowski tidak ingin berdiskusi dengan Chelsea atau PSG meskipun banyak pendekatan, hanya Barcelona, seperti halnya Raphinha," imbuh pernyataan Fabrizio Romano.

Dengan bergabungnya Lewandowski, maka Barcelona telah memiliki 3 penyerang yang pernah memperkuat Borussia Dortmund.

Sebelum Lewandowski, Barcelona sudah mendatangkan dua mantan penyerang Dortmund, yakni Ousmane Dembele dan Pierre-Emerick Aubameyang.

Ousmane Dembele datang ke Camp Nou setelah dibeli Barcelona dari Borussia Dortmund dengan mahar sebesar Rp1,6 triliun pada 2017.

Adapun Pierre-Emerick Aubameyang sempat berkelana ke Liga Inggris lebih dulu setelah kariernya di Dortmund berakhir.

Memperkuat Dortmund dari 2013 hingga 2018, Aubameyang kemudian memutuskan untuk bergabung dengan Arsenal.

Aubameyang baru merapat ke Barcelona pada awal tahun 2022 setelah memutus kontraknya dengan Arsenal.

Sementara itu, Lewandowski sempat memperkuat Dortmund selama 4 musim sebelum akhirnya menyeberang ke klub rival, Bayern Muenchen.

Baca Juga: Ikut Piala EAFF, Timnas Indonesia Belum Tentu Bisa Lawan Korea Selatan dan Jepang

Dembele, Aubameyang, dan Lewandowski belum sempat bermain bersama-sama di Dortmund.

Namun, Lewandowski dan Aubameyang sempat menjadi rekan tandem di Dortmund selama satu musim.

Kini, trio Dembele-Lewandowski-Aubameyang akan bahu membahu di Barcelona.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Beri Bagja
Sumber : Twitter.com/FabrizioRomano, Transfermarkt

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Man City
33
76
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
32
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Wolves
35
46
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Getafe
33
43
10
Villarreal
32
42
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
33
62
5
Roma
33
58
6
Lazio
34
55
7
Atalanta
32
54
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X