Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Barcelona Menggila di Bursa Transfer, dari Terancam Bangkrut Jadi Sultan dalam 2 Minggu

By Beri Bagja - Senin, 18 Juli 2022 | 08:40 WIB
Media Spanyol, Marca, menyebut Barcelona memiliki tim super untuk musim depan dengan hadirnya Robert Lewandowski dkk.
MARCA.COM
Media Spanyol, Marca, menyebut Barcelona memiliki tim super untuk musim depan dengan hadirnya Robert Lewandowski dkk.

Duit senilai 120 juta euro masuk brankas, di antaranya dari hasil melego Gabriel Jesus dan Raheem Sterling.

Jadi, neraca transfer mereka masih surplus, alias positif 12 juta euro.

Adapun Leeds secara mengejutkan begitu agresif dengan merekrut Brendan Aaronson (33 juta euro), Luis Sinisterra (28), Tyler Adams (17), Rasmus Kristensen (13), Marc Roca (12), serta Darko Gyabi (6).

Total, klub yang nyaris terdegradasi musim lalu itu menghabiskan 106 juta euro guna merevolusi skuad.

Penyerang anyar Manchester City, Erling Haaland
TWITTER.COM/TALKMANCITYPOD
Penyerang anyar Manchester City, Erling Haaland

Namun, Leeds juga mencatatkan neraca positif, di antaranya berkat penjualan Raphinha dan Phillips yang mendatangkan profit besar.

Sementara itu, Barcelona bergaya seperti sultan, tetapi mereka masih harus mengeruk keuntungan dari menjual pemain agar neraca finansial membaik.

Saat ini Laporta baru meraup 22,5 juta euro dari melepas permanen Philippe Coutinho (20 juta euro) dan Rey Manaj (2,5), yang segera ditambah 3 juta euro lewat biaya transfer Trincao ke Sporting CP.

Baca Juga: BURSA TRANSFER - Efek Domino Matthijs de Ligt ke Bayern, Paulo Dybala Bisa Dicaplok AS Roma

Masih ada potensi pendapatan 75 juta euro jika Barca menerima proposal Manchester United untuk Frenkie de Jong.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Marca.com, Transfermarkt.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X