Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

BURSA TRANSFER - Frenkie De Jong Rumit, Man United Alihkan Target, Kembali ke Cinta Lama

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Sabtu, 23 Juli 2022 | 14:30 WIB
Gelandang tengah Lazio, Sergej Milinkovic-Savic.
TWITTER.COM/DEXPRESS_SPORT
Gelandang tengah Lazio, Sergej Milinkovic-Savic.

Milinkovic-Savic sejatinya bukanlah target baru bagi Man United.

Beberapa tahun lalu, Setan Merah sudah menaruh minat terhadap pemain asal Serbia tersebut.

Namun, Lazio mematok harga selangit untuk bintang mereka itu dengan nominal mencapai 100 juta euro.

Kini, peluang untuk merekrut Milinkovic-Savic terbuka mengingat nilai pasarnya juga sudah jauh menurun dibandingkan tahun-tahun lalu.

Menurut catatan Transfermarkt, harga dari pemain berusia 27 tahun tersebut berada di kisaran 70 juta euro.

Baca Juga: BURSA TRANSFER - Jules Kounde Datang, 3 Pemain Chelsea Siap Jadi Tumbal, Termasuk Idaman Barcelona

Menurut laporan dari MEN, Man United siap untuk melempar tawaran resmi ke Lazio senilai 55 juta euro.

Juara Liga Inggris 20 kali itu bisa saja mendapat angin segar dari target barunya lantaran sang pemain belum memutuskan masa depannya dengan Lazio.

Kegagalan mereka lolos ke Liga Champions bisa menjadi kendala dan masalah bagi Milinkovic-Savic.

Lazio sendiri masih ingin mempertahankan Milinkovic-Savic yang kontraknya masih berjalan hingga Juni 2024.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Football-italia.net, Manchester Evening News

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
36
85
2
Arsenal
36
83
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
35
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
35
62
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Villarreal
35
48
9
Valencia
34
47
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
35
66
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X