Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Abaikan Skor, Ancelotti Klaim Real Madrid Setara dengan Barcelona

By Sri Mulyati - Minggu, 24 Juli 2022 | 20:15 WIB
Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti, telah tiba di hotel yang akan ditempati skuad El Real di Chantilly, 26 Mei 2022.
FRANCK FIFE/AFP
Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti, telah tiba di hotel yang akan ditempati skuad El Real di Chantilly, 26 Mei 2022.

BOLASPORT.COM - Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti, memilih mengabaikan skor dan menganggap timnya setara Barcelona pada edisi El Clasico terbaru.

Real Madrid menelan kekalahan 0-1 dari Barcelona pada laga El Clasico yang masuk rangkaian tur pramusim di Allegiant Stadium, Minggu (24/7/2022).

Tidak hanya itu, Real Madrid juga tidak mampu memberikan serangan berarti ke musuh bebuyutan mereka.

Dari sembilan tembakan yang dihasilkan, tidak ada yang mampu mengarah tepat ke sasaran.

Akibatnya, Real Madrid pun mengalami kesulitan dalam mencari gol penyama kedudukan di laga tersebut.

Catatan tersebut tetap tidak mengecewakan bagi Carlo Ancelotti yang memiliki pemikiran lain.

Carlo Ancelotti ternyata tetap bisa mencari sisi positif yang ditunjukkan Real Madrid di laga melawan Barcelona.

"Saya rasa skuad kami saat ini lebih baik dari musim lalu," kata Ancelotti seperti dilansir BolaSport.com dari Marca.

Baca Juga: Barcelona Jelaskan Nasib De Jong, Tawaran Man United Masih Diabaikan


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Marca.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X