Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Diplomasi Sepak Bola, Presiden Korsel Tempatkan Shin Tae-yong Bareng Bos Perusahaan Besar untuk Jamu Presiden Joko Widodo

By Bagas Reza Murti - Jumat, 29 Juli 2022 | 12:15 WIB
Pemandangan menarik terjadi saat pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, mendapatkan kesempatan bertemu langsung dengan Presiden RI, Joko Widodo, dan Menteri BUMN Erick Thohir di Korea Selatan pada Kamis (28/7/2022).
(Instagram/Erick Thohir)
Pemandangan menarik terjadi saat pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, mendapatkan kesempatan bertemu langsung dengan Presiden RI, Joko Widodo, dan Menteri BUMN Erick Thohir di Korea Selatan pada Kamis (28/7/2022).

“Terima kasih atas makan malamnya Bapak Presiden Yoon Suk-yeol," tambahnya.

Menurut laporan media Korea Newsis yang dilansir BolaSport.com, makan malam tersebut dilaksanakan di hall serbaguna, lantai dua kantor Kepresiden di Seoul.

Ibu negara Kim Kun-hee dan Iriana Jokowi juga turut hadir.

Dari Indonesia, sebanyak 22 orang hadi termasuk menteri luar negeri Retno Marsudi, Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi RI Luht Binsar Panjaitan dan Menteri Sekretariat Negara Pratikno.

Baca Juga: Cuti di Kampung Halaman, Shin Tae-yong Diundang Bertemu Jokowi dan Erick Thohir di Korsel

Delegasi Indonesia yang mengikuti pertemuan antara Presiden Joko Widodo dan PM Jepang Fumio Kishida di Tokyo, Rabu (27/7/2022). Mereka yakni Menteri Koordinator bidang Perekonomian Airlangga Hartarto, Menteri Koordinator bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan, Menteri Luar Negeri R
Delegasi Indonesia yang mengikuti pertemuan antara Presiden Joko Widodo dan PM Jepang Fumio Kishida di Tokyo, Rabu (27/7/2022). Mereka yakni Menteri Koordinator bidang Perekonomian Airlangga Hartarto, Menteri Koordinator bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan, Menteri Luar Negeri R

Sedangkan dari Korea, sebanyak 36 orang hadir termasuk Shin Tae-yong.

Shin Tae-yong disejajarkan dengan beberapa petinggi perusahaan Korea Selatan seperti Chairman Hyundai Motor (Chung Eui-sun), Chairman LG Group (Koo Kwang-mo dan Chairman LS Group (Koo Ja-eun).

Selain Shin Tae-yong, ada juga legenda bulu tangkis Korea Lee Yong-dae yang jadi perwakilan dari dunia olahraga.

Kemungkinan, Presiden Korea Selatan turut mengundang Shin Tae-yong dan Lee Yong-dae karena mereka sangat populer di Indonesia.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : newsis.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X