Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pelatih Persis Solo Kantongi Kekuatan Persikabo 1973 yang belum Terkalahkan

By Abdul Rohman - Sabtu, 6 Agustus 2022 | 18:15 WIB
Skuat Persis Solo (skuad Persis Solo) nampak sedang melakukan briefing saat bertanding di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, 31 Juli 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Skuat Persis Solo (skuad Persis Solo) nampak sedang melakukan briefing saat bertanding di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, 31 Juli 2022.

BOLASPORT.COM - Persis Solo akan dijamu Persikabo 1973 dalam pekan ketiga Liga 1 2022-2023 di Stadion Pakansari Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Minggu (7/8/2022).

Pelatih Persis Solo, Jacksen F Tiago, mengaku sudah mencermati kekuatan
Persikabo 1973 dalam beberapa hari terakhir ini.

Dalam dua pertandingan terakhir, Persikabo 1973 meraih kemenangan atas Persebaya Surabaya (1-0) dan Dewa United (1-3).

Baca Juga: ASEAN Para Games 2022 - Pengorbanan Suwarti Demi Tampil di Event Lebih Besar

Sementara Persis Solo takluk dari Dewa United (2-3) serta Persija Jakarta (2-1).

"Jelas setiap lawan yang kami hadapi kita punya staf dalam kepelatihan kita yang punya tugas khusus mempelajari lawan," ucap Jacksen F Tiago, Sabtu (6/8/2022).

"Sudah tiga hari terakhir ini kita harus melihat kekuatan lawan dan bagaimana proses mereka bisa mengalahkan Persebaya dan Dewa United. Terutama di gol," kata mantan pelatih Barito Putera itu.

Baca Juga: Persija Jakarta Punya Jeda Waktu yang Panjang Sebelum Tatap Pekan ke-4, Ini Harapan Thomas Doll

Jacksen F Thiago pun berharap Persis Solo dapat memutuskan tren negatif di Liga 1 2022-2023.

"Saya tidak mungkin beberkan di sini tapi yang jelas kami punya rencana untuk pertandingan besok. Nanti sore jam lima ada meeting dengan pemain," tutur pria asal Brasil tersebut.

"Di situ akan dilakukan interaksi kepada lawan dan melihat sudut pandang pemain."

Baca Juga: Gara-gara Terlalu Sopan, Manajer Honda Sentil Sikap Pembalap Indonesia Mario Aji

"Apakah sama dengan kita supaya bisa dapat hasil maksimal dan mengakhiri hasil buruk ini," ujar Jacksen.

Ia menambahkan, persiapan Persis Solo sejauh ini berjalan baik.

"Dari persiapan kita cukup bagus. Setelah main dari Persija kami langsung kesini latihan rutin," kata  mantan pelatih Persipura Jayapura itu.

Adapun Persis Solo saat ini menduduki peringkat ke-18 klasemen tanpa koleksi poin.

Sementara Persikabo 1973 menghuni urutan ketiga dengan perolehan enam poin.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X