Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pelatih Malaysia Pantau Laga Timnas U-16 Indonesia vs Vietnam, Bima Sakti Beri Respons Santai

By Wila Wildayanti - Minggu, 7 Agustus 2022 | 09:00 WIB
Pelatih timnas U-16 Indonesia, Bima Sakti saat memimpin latihan timnya di Lapangan Universitas Negeri Yogyakarta, Selasa (2/8/2022).
SASONGKO/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas U-16 Indonesia, Bima Sakti saat memimpin latihan timnya di Lapangan Universitas Negeri Yogyakarta, Selasa (2/8/2022).

Nantinya, empat tim yang lolos itu akan dibagi dalam dua bracket.

Untuk bracket pertama mempertemukan antara juara Grup B dan runner-up grup terbaik.

Sedangkan bracket kedua akan mempertemukan juara Grup A dan juara Grup C.

Di bracket kedua inilah, timnas U-16 Indonesia dan Malaysia bisa bertemu apabila tim asal Negeri Jiran itu bisa menyusul Garuda Asia sebagai juara Grup C.

Meski masih perlu perjuangan panjang untuk timnas U-16 Malaysia, mereka sudah terlihat memantau pertandingan Indonesia vs Vietnam.

Menanggapi hadirnya pelatih Malaysia tersebut, Bima Sakti tak mempermasalahkan.

Bima Sakti tak keberatan dengan tindakan pelatih Malaysia, Osmera Bin Omaro.

Menurutnya, timnas U-16 Indonesia juga selalu melakukan hal yang sama bahkan di pertandingan sebelum-sebelumnya.

Baca Juga: Link Live Streaming Timnas U-16 Indonesia vs Vietnam di Piala AFF U-16 2022, Malam Ini Penentuan ke Semifinal

Mantan pemain timnas Indonesia itu menilai hal tersebut wajar dan bisa dilakukan oleh pelatih mana saja.

“Apa yang dilakukan pelatih Malaysia wajar, itu bagian dari strategi tim pelatih,” ujar Bima Sakti kepada awak media termasuk BolaSport.com seusai pertandingan melawan Vietnam, Sabtu (6/8/2022).

“Saya juga slelalu mengirim tim pelatih ke pertandingan di Bantul dan di sini (Maguwoharjo) saat ada pertandingan lain, jadi wajar,” ucapnya.

Bima Sakti menilai itu bagian dari tim pelatih untuk mempersiapkan strategi saat bertemu calon lawan.

Untuk itu, tak ada yang spesial dan tidak masalah menurut Bima Sakti.

“Mereka siap melihat video-video pertandingan untuk menganalisis tim kami,” tuturnya. 

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
34
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X