Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Berseragam AS Trencin, Witan Sulaeman Diyakini Agen Berada di Klub yang Tepat

By Wila Wildayanti - Rabu, 10 Agustus 2022 | 10:45 WIB
Witan Sulaeman menandatangani kontrak selama dua musim bersama Liga Slovakia, AS Trencin
Instagram/@astrencin
Witan Sulaeman menandatangani kontrak selama dua musim bersama Liga Slovakia, AS Trencin

BOLASPORT.COM - Pemain timnas Indonesia, Witan Sulaeman yang belum lama ini bergabung dengan klub asal Liga Slovakia, AS Trencin diyakini bergabung dengan tim yang tepat.

Hal ini diklaim oleh agen Witan Sulaeman sendiri, Dusan Bogdanovic yang mengatakan pemain timnas Indonesia itu berada di klub yang tepat untuk mengembangkan kariernya.

Agen dari Witan Sulaeman itu memang cukup percaya diri karena AS Trencin saat ini menjadi bagian dari Liga teratas Slovakia.

Dengan itu, pemain sayap andalan timnas Indonesia tersebut dipercaya akan lebih berkembang ke depannya.

Baca Juga: Witan Sulaeman Ungkap Alasan Utama Gabung AS Trencin

Apalagi dipastikan Witan dikontrak Trencin selama dua musim tentu saja akan ada perkembangan yang lebih bagus.

AS Trencin sendiri merupakan salah satu klub yang sudah dua kali menyabet gelar Liga Slovakia pada 20014/2015 dan 2015/2016

Bergabungnya Witan dengan Trencin pun membuatnya tak menutup kemungkinan untuk bisa mendapatkan menit bermain nantinya.

“Ya, Witan Sulaeman akan mendapat kontrak dua musim di Trencin,” ujar Dusan Bogdanovic kepada awak media, Selasa (9/8/2022).

Menurut Dusan ini tempat yang tepat untuk membuat Witan semakin berkembang.

“Saya pikir sekarang yang paling penting dia ada di tempat yang tepat untuk melanjutkan perkembangannya,” ucapnya.

Baca Juga: Jadwal Duel Egy Maulana Vikri vs Witan Sulaeman di Liga Slovakia

Dengan kontrak pemain berusia 20 tahun tersebut bersama AS Trencin memang bukan hal asing untuknya.

Sebab Witan juga sebelumnya telah memperkuat FK Senica pada musim lalu di putaran kedua Liga Slovakia.

Meski pada saat itu, Witan berstatus sebagai pemain pinjaman dari Polandia Lechia Gdansk.

Dengan berseragam FK Senica, Witan tercatat tampil sebanyak 12 kali dan menorehkan empatt gol dan satu asisst.

Namun, hal paling menarik dengan bergabungnya Witan di AS Trencin adalah yakini ia akan bersaing dengan rekan satu negaranya Egy Maulana Vikri.

Baca Juga: Kompak Lanjut di Liga Slovakia, Klub Egy Maulana Vikri atau Witan Sulaeman yang Lebih Baik Saat Ini?

Sebab Egy Maulana juga belum lama ini bergabung dengan klub Slovakia, ViOn Zlate Moravce.

Untuk saat ini AS Trencin berada di posisi kesembilan klasemen sementara Liga Slovakia.

Sementara untuk ViOn Zlave Moravce sendiri berada di posisi juru kunci klasemen sementara musim ini.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X