Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Diambang Pemecatan, Jacksen F Tiago Bertekad Bawa Persis Solo Menang Lawan Bhayangkara FC

By Abdul Rohman - Kamis, 18 Agustus 2022 | 15:15 WIB
Pelatih Persis Solo, Jacksen F Tiago, berbicara jelag laga lawan Persija Jakarta
MOCHAMAD HARRY PRASETYA/BOLASPORT.COM
Pelatih Persis Solo, Jacksen F Tiago, berbicara jelag laga lawan Persija Jakarta

Baca Juga: Timnas U-16 Indonesia Banjir Bonus Hingga Lebih dari Rp 2,3 Miliar

Karena dia lebih memilih fokus untuk mempersiapkan skuad Persis Solo.

Dalam empat laga di Liga 1 2022-2023, Bhayangkara FC meraih sekali kemenangan, dua kali imbang, dan satu kekalahan.

Bhayangkara FC saat ini berada di urutan ke-11 dengan perolehan lima poin.

"Kalau saya jujur tidak pernah berpikir kondisi Bhayangkara seperti apa, karena saya memiliki tugas yang berat mesti diurus," ucap Jacksen.

"Persiapan kami cukup singkat karena jeda waktu cuma lima hari pasca pertandingan kemarin, kami mengarahkan fokus pada aspek psikologis, mengingat momen tim kami, juga fokus recovery dan aspek taktikal," tutur mantan pelatih Barito Putera itu.

Hasil kontra Bhayangkara FC pun akan menjadi penentu nasib bagi Jacksen F Tiago di Persis Solo.

Baca Juga: MotoGP Austria 2022 - Francesco Bagnaia Pede Lanjutkan Hasil Positif 

Sementara itu, gelandang Persis Solo, Kanu Helmiawan, berharap klub yang berjulukan Laskar Sambernyawa itu dapat memetik tiga poin pertama di Liga 1 2022-2023.

"Untuk persiapan tim kami sudah mempersiapkan dengan baik, memang hasil sebelumnya belum pernah meraih hasil positif," ujar Kanu

"Semoga melawan Bhayangkara meraih tiga poin," tutup mantan pemain timnas U-19 Indonesia itu.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X