Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

MotoGP Austria 2022 - Kepungan Ducati Bukan Halangan Bagi Quartararo

By Muhamad Husein - Sabtu, 20 Agustus 2022 | 13:45 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, pada latihan bebas MotoGP Austria di Red Bull Ring, Austria, 20 Agustus 2022
MOTOGP.COM
Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, pada latihan bebas MotoGP Austria di Red Bull Ring, Austria, 20 Agustus 2022

Dia yakin bahwa situasi pada sesi balapan di akhir pekan nanti juga masih bisa berubah meski pasukan Borgo Panigale mendominasi.

"Meski kami sendiri, kami selalu memiliki kecepatan yang baik, kemudian dalam balapan situasinya berubah," kata Quartararo kepada Paddock GP dikutip BolaSport.com dari Corsedimoto.com.

Untuk menunjang performanya saat balapan nanti, Quartararo sudah memberikan catatan terkait perbaikan yang harus dilakukan.

Dia juga menambahkan bahwa tikungan baru yakni chicane akan menjadi tantangan besar untuknya saat balapan nanti.

"Kami memiliki kecepatan yang baik. Lalu ada kesalahpahaman dengan tim tentang ban, saya pikir ada beberapa margin," ungkap El Diablo.

"Saya sebenarnya lebih suka trek model lama. Melihat sektor pertama, kami berada di urutan kedua, jadi lebih baik bagi kami!"

"Pada akhirnya saya berada di batas di setiap sirkuit. Tapi entah apakah saya mengeluh atau saya harus melakukan ini."

"Hal terbaiknya adalah agar tidak perlu memikirkan apa pun dan terus mendorong."

Baca Juga: MotoGP Mau Gelar Sprint Race ala F1, Pembalap Meradang Bakal Balapan 2 Kali Musim Depan


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Corsedimoto.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X