Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

PIALA DUNIA - Perketat Keamanan Piala Dunia 2022, Qatar dan Pakistan Siap Jalin Kerja Sama

By Khasan Rochmad - Selasa, 23 Agustus 2022 | 19:45 WIB
Trofi juara Piala Dunia saat dipamerkan dalam acara FIFA di New York, AS (16/6/2022).
YUKI IWAMURA/AFP
Trofi juara Piala Dunia saat dipamerkan dalam acara FIFA di New York, AS (16/6/2022).

BOLASPORT.COM - Qatar dan Pakistan akan menjalin kerja sama untuk menambah pasukan keamanan di Piala Dunia 2022.

Qatar berharap akan mendapatkan tambahan personel keamanan jelang dihelatnya Piala Dunia 2022.

Gelaran Piala Dunia ini akan berlangsung mulai 20 November hingga 18 Desember 2022 mendatang.

Untuk meningkatkan persiapan, Qatar telah menyiapkan perjanjian kerja sama dengan negara Pakistan terkait keamanan.

Waktu belum bisa ditentukan, tetapi hal ini telah dikonfirmasi oleh Marriyum Aurangzeb selaku Menteri Informasi Pakistan.

Dilansir BolaSport.com dari Reuters, Pemerintah Qatar meminta bantuan tenaga keamanan yang melibatkan militer Pakistan.

Baca Juga: Usai Dicadangkan, Ronaldo Masih Dapat PR Tambahan dari Ten Hag

Rancangan perjanjian telah diberikan kepada Kabinet Pakistan dan sedang dalam peninjauan.

Perjanjian yang melibat Doha dan Islambad sebagai perwakilan ini akan segera dijalin dalam waktu dekat.

Reuters mengungkapkan ringkasan terkait rencana perjanjian kerja sama keamanan ini berdasarkan laporan dari Marriyum Aurangzeb tersebut.

"Perjanjian tersebut bertujuan untuk menentukan kewajiban kedua pihak dan jumlah personel keamanan yang akan dikirim oleh Pakistan untuk berpartisipasi dalam operasi keamanan serta keselamatan," demikian ringkasan rencana tersebut seperti dikutip dari Reuters.

Perdana Menteri Pakistan, Shehbaz Sharif, dijadwalkan mengunjungi Qatar pada Selasa (23/8/2022) ini untuk meninjau persiapan negara tersebut menghadapi Piala Dunia 2022.

Baca Juga: Hanya Jadi Patung saat Gol Jadon Sancho Tercipta, Virgil van Dijk Disemprot Legenda Liverpool

Selain meninjau kesiapan, pertemuan bilateral antara Qatar dan Pakistan dinilai juga akan membahas permintaan tambahan personel keamanan ini.

Belum dijelaskan berapa jumlah permintaan personel yang dilayangkan oleh Qatar kepada Pakistan.

Selebaran pertemuan antara kedua negara menyebutkan akan membahas mengenai persoalan ekonomi.

"Kedua belah pihak akan membahas hubungan bilateral antara kedua negara, terutama untuk memajukan kerja sama di bidang energi, perdagangan, dan peluang investasi."


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Reuters.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X