Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Skuad Man United Impian Erik ten Hag, Habis-habisan buat Antony dan De Jong 4 Hari Jelang Deadline Day

By Beri Bagja - Sabtu, 27 Agustus 2022 | 14:00 WIB
Antony (kiri) dan Frenkie de Jong, pelengkap kepingan tim impian Manchester United versi Erik ten Hag.
TWITTER.COM/UNITEDDNA3
Antony (kiri) dan Frenkie de Jong, pelengkap kepingan tim impian Manchester United versi Erik ten Hag.

"Saya tak meminta Ajax melepas saya. Saya memohon Ajax untuk menjual saya dengan nilai transfer terbesar buat pemain Liga Belanda," kata Antony, yang bersikeras ingin pindah ke Man United.

"Saya harap fan Ajax mengerti saya karena masa depan untuk seorang pesepak bola adalah hal yang tak pasti," imbuh pemuda 22 tahun yang membela Ajax sejak 2020, dikutip BolaSport.com dari Sky Sports.

Adapun untuk Frenkie de Jong, muncul perkembangan lain dalam telenovela transfer ini.

Gelandang timnas Belanda bersedia dipotong gajinya demi bertahan di Barcelona.

Pelatih Manchester United, Erik ten Hag, memberi instruksi kepada pasukannya dalam laga Liga Inggris kontra Brighton & Hove Albion di Stadion Old Trafford, Minggu (7/8/2022).
LINDSEY PARNABY/AFP
Pelatih Manchester United, Erik ten Hag, memberi instruksi kepada pasukannya dalam laga Liga Inggris kontra Brighton & Hove Albion di Stadion Old Trafford, Minggu (7/8/2022).

Man United masih berharap adanya plot twist jelang tenggat bursa transfer.

Mereka harus memperkuat upaya meruntuhkan kehendak keras De Jong buat meninggalkan Barca.

Sisanya, kehadiran Cody Gakpo dari PSV Eindhoven kelihatan lebih realistis.

Baca Juga: BURSA TRANSFER - Man United Tak Ada Kemajuan, Frenkie de Jong Terancam Diambil Bayern Muenchen

Namun, Man United kudu cepat-cepat melayangkan tawaran resmi sekira 25 juta pounds kepada PSV.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Whoscored.com, SkySports.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X