Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

BURSA TRANSFER - Lini Depan Kurang Mahir, AC Milan Boyong Sergino Dest

By Ivan Rahardianto - Kamis, 1 September 2022 | 23:20 WIB
Pemain cedera dan lini depan kurang mahir jadi alasan AC Milan mendaratkan Sergino Dest.
TWITTER.COM/MUFSENEGAL2018
Pemain cedera dan lini depan kurang mahir jadi alasan AC Milan mendaratkan Sergino Dest.

BOLASPORT.COM - Pemain banyak alami cedera dan lini depan kurang mahir jadi alasan AC Milan mendaratkan Sergino Dest.

Kabar mengejutkan datang dari raksasa Liga Italia, AC Milan.

Klub yang berdiri pada tahun 1899 itu dilaporkan mendapatkan jasa bek kanan Barcelona, Sergino Dest.

Menurut laporan Fabrizio Romano yang dinukil BolaSport.com, Dest melakukan proses tanda tangan kontrak di AC Milan pada deadline day bursa transfer.

Dest akan bermain di I Rossoneri lewat status pinjaman dengan opsi beli sebesar 20 juta euro atau setara Rp296 miliar di akhir musim.

Baca Juga: RESMI - Pemilik Baru Selesaikan Pembelian, AC Milan Sah Jadi Saudara Liverpool

Ditambah, AC Milan akan membayar 100 persen dari gaji Dest di sepanjang musim 2022-2023.

Dilansir BolaSport.com dari Football Italia, keputusan AC Milan untuk mendatangkan Dest tak bisa dilepaskan dari dua hal.

Pertama, cedera Alessandro Florenzi membuat AC Milan bergerak cepat untuk mengamankan full-back baru.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Football-italia.net, Twitter.com/FabrizioRomano

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Newcastle
35
56
7
Man United
34
54
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
35
64
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
35
56
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X