Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Lionel Messi Jadi Raja Assist Seantero Eropa, Kylian Mbappe dan Neymar Ketiban Rezeki Nomplok

By Guntur Aji Bayu Riyanto - Jumat, 2 September 2022 | 19:45 WIB
Megabintang Paris Saint-Germain (PSG), kini menjadi raja Assist di seantero Eropa sehingga membuat Kylian Mbappe dan Neymar ketiban rezeki nomplok.
JEAN-PHILIPPE KSIAZEK / AFP
Megabintang Paris Saint-Germain (PSG), kini menjadi raja Assist di seantero Eropa sehingga membuat Kylian Mbappe dan Neymar ketiban rezeki nomplok.

BOLASPORT.COM - Megabintang Paris Saint-Germain (PSG), kini menjadi raja assist di seantero Eropa sehingga membuat Kylian Mbappe dan Neymar ketiban rezeki nomplok.

Dilansir BolaSport.com dari ESPN, Lionel Messi tercatat telah mengoleksi 14 assist di Liga Prancis selama tahun 2022.

Gelontoran assist Lionel Messi lahir saat PSG bertemu Clermont Foot (4 assist), Lille (2), Saint-Etienne (2), Toulouse (2), Stade Reims (1), Rennais (1), FC Nantes (1), dan FC Metz (1).

Catatan assist La Pulga pun merupakan yang terbanyak daripada pemain mana pun di 5 liga top Eropa sepanjang tahun ini.

Lionel Messi berhasil melewati torehan assist pemain sayap Barcelona, Ousmane Dembele.

Ousmane Dembele hanya mendulang 13 assist sepanjang 2022 bersama Barcelona di Liga Spanyol.

Ousmane Dembele mengemas assist-nya saat melawan Athletic Club (2 assist), Osasuna, (2), Real Madrid (2), Celta Vigo (2), Real Valladolid (2), Valencia (1), Sevilla (1), Levante (1),

Artinya, Lionel Messi berhasil unggul 1 assist atas Ousmane Dembele.

Dengan menyisakan beberapa bulan lagi pada 2022, baik Messi maupun Dembele masih berpeluang menambah pundi-pundi assist mereka.

Baca Juga: Derby Indonesia Tersaji di Liga Slovakia, Klub Egy Maulana Vikri Terlalu Culun di Hadapan Klub Witan Sulaeman


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : ESPN

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X