Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Hasil Liga Champions - Eden Hazard Gacor dan Gol Tiki-Taka Vinicius Junior Antarkan Real Madrid Menang Telak atas Celtic

By Ivan Rahardianto - Rabu, 7 September 2022 | 03:55 WIB
Vinicius Junior melesakkan gol pembuka bagi Real Madrid dalam matchday pertama Liga Champions 2022-2023 kontra Celtic, Rabu (7/9/2022) dini hari WIB.
ANDY BUCHANAN/AFP
Vinicius Junior melesakkan gol pembuka bagi Real Madrid dalam matchday pertama Liga Champions 2022-2023 kontra Celtic, Rabu (7/9/2022) dini hari WIB.

Menerima umpan dari Hazard, Modric tak langsung menyambar bola, melainkan melakukan gocekan terlebih dahulu yang berhasil melewati dua pemain Celtic, sebelum melepaskan tendangan dengan kaki kanannya dan berbuah gol.

Di menit ke-77, Real Madrid berhasil menambah keunggulan menjadi 3-0 berkat gol Hazard.

Gol Hazard berawal dari umpan Toni Kroos yang berada di luar kotak penalti kepada Carvajal yang berdiri di dalam kotak penalti.

Oleh Carvajal, bola langsung dialirkan kepada Hazard yang berada di depan gawang.

Dengan sigap, Hazard langsung menyambar bola dengan kaki kirinya dan berhasil menjebol gawang Celtic.

Setelahnya, tidak ada lagi gol yang tercipta, sehingga keunggulan 3-0 Real Madrid atas Celtic tetap bertahan sampai laga usai.

Skor 3-0  yang dihasilkan oleh Real Madrid sama dengan skor 42 tahun lalu, saat Los Blancos bertemu Celtic di leg kedua babak perempat final  Liga Champions 1979-1980.

Celtic 0-3 Real Madrid (Vinicius Junior 56', Luka Modric 60', Eden Hazard 77')

Berikut susunan pemain Celtic vs Real Madrid, dinukil BolaSport.com dari Sofascore:

Celtic (4-3-3): 1-Joe Hart; 3-Greg Taylor, 6-Mortiz Jenz, 20-Cameron Carter-Vickers, 88-Josip Juranovic; 41-Reo Hatate (14-David Turnbull 72'), 42-Callum McGregor, 33-Matt O'Riley (13-Aaron Mooy 72') ; 17-Jota, 7-Giorgos Giakoumakis (8-Kyogo Furuhashi 72'), 11-Liel Abada (38-Daizen Maeda 46').

Pelatih: Ange Postecoglou

Real Madrid (4-3-3): 1-Thibaut Courtois; 2-Daniel Carvajal, 3-Eder Militao (22-Antonio Ruediger 46'), 4-David Alaba, 23-Ferland Mendy; 10-Luka Modric, 18-Aurelien Tchouameni (12-Eduardo Camavinga 71'), 8-Toni Kroos; 15-Federico Valverde, 9-Karim Benzema (7-Eden Hazard 30'), 20-Vinicius Junior.

Pelatih: Carlo Ancelotti

Wasit: Sandro Scharer (Swiss)


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Twitter.com/OptaJose, SofaScore.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
36
85
2
Arsenal
36
83
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
35
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
35
62
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Villarreal
35
48
9
Valencia
34
47
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
35
66
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X