Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Timnas Putri Indonesia Takluk di Laga Perdana Turnamen Invitasi Grand Prix Asean

By Wahid Fahrur Annas - Sabtu, 10 September 2022 | 02:15 WIB
Tim nasional bola voli putri Indonesia akan menghadapi invitasi Bolavoli Putri Grand Prix Asean, 9-11 September 2022 di Nakhon Rachasima, Thailand.
PBVSI
Tim nasional bola voli putri Indonesia akan menghadapi invitasi Bolavoli Putri Grand Prix Asean, 9-11 September 2022 di Nakhon Rachasima, Thailand.

BOLASPORT.COM  - Tim nasional bolavoli putri Indonesia harus menelan kekalahan di pertandingan pertama turnamen Invitasi Grand Prix Asean.

Indonesia kalah dari Vietnam dengan 0-3 (23-25, 19-25, 9-25) dari pada hari pertama Invitasi Bolavoli Putri Grand Prix Asean, di Nakhon Rachasima, Thailand, Jumat (9/9/2022).

Pada set pertama, tim asuhan Alim Suseno itu sempat memimpin perolehan angka, 13-10 dan 21-20, 22-21. Namun, kurang tenang dalam mempertahankan akhirnya harus tumbang 23-25.

Pelatih kepala timnas voli putri Indonesia, Alim Suseno, mengungkapkan penyebab kekalahan yang diterima anak asuhnya itu.

Baca Juga: Duel Putri Bank Jatim dan Petrokimia Gresik Jadi Pembuka Livoli Divisi Utama 2022

"Saya kurang puas dengan permainan anak-anak. Pada poin-poin krusial sering membuat kesalahan sendiri," ujar Alim Suseno.

Menurut Alim, pada set kedua dan ketiga Mediol Yoku dkk. diserang dari receave.

“Tak bisa dipungkiri Vietnam adalah tim bagus. Mungkin karena persiapan mereka juga bagus telah SEA Games langsung persiapan,” ujar Alim.

Skuat timnas Indonesia yang mayoritas pemainnya dari Bandung Bank bjb Tandamata itu hanya memiliki persiapan tak sampai sepuluh hari.

Baca Juga: Bersiap! Proliga 2023 Bergulir dengan Ketambahan Satu Tim Baru

“Bahkan ada pemain yang baru kali ini ikut timnas, seperti Mediol Yoku,” tutur Alim.

Yolla Yuliana dan kawan-kawan masih memiliki kesempatan pada dua laga lagi dalam invitasi yang diikuti empat negara Asean itu.

Pada pertadingan selanjutnya, Indonesia akan mengahadapi tim tuan rumah, Thailand, Sabtu (10/9/2022) dan akan bersua Filipina satu hari kemudian pada Minggu (11/9/2022).

Baca Juga: Yolla Yuliana dkk Incar Gelar Juara dari Turnamen Invitasi Grand Prix Asean


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : pbvsi.or.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X