Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Ratusan Suporter PSIM Yogyakarta Melakukan Demonstrasi Menuntut Manajemen Mengganti Pelatih

By Sasongko Dwi Saputro - Minggu, 11 September 2022 | 22:30 WIB
Suasana demonstrasi ratusan suporter PSIM Yogyakarta di Stadion Sultan Agung, Bantul pada Minggu (11/9/2022) menuntut mundur pelatih buntut hasil buruk di tiga pertandingan awal Liga 2 2022-2023
Sasongko Dwi Saputro/BOLASPORT.COM
Suasana demonstrasi ratusan suporter PSIM Yogyakarta di Stadion Sultan Agung, Bantul pada Minggu (11/9/2022) menuntut mundur pelatih buntut hasil buruk di tiga pertandingan awal Liga 2 2022-2023

BOLASPORT.COM - Ratusan suporter PSIM Yogyakarta melakukan demonstrasi menuntut mundurnya Imran Nahumarury sebagai pelatih kepala.

Suporter PSIM Yogyakarta pada Minggu (11/9/2022) malam WIB di Stadion Sultan Agung, Bantul melakukan protes usai hasil buruk yang diterima tim kesayangannya di tiga laga awal Liga 2 2022-2023.

Dalam tiga laga awal Liga 2, PSIM Yogyakarta baru mengantongi tiga hasil imbang.

PSIM Yogyakarta mengantongi hasil imbang 1-1 atas Persikab Kabupaten Bandung, 0-0 atas Nusantara United FC, dan 1-1 lawan PSCS Cilacap.

Suara-suara berbunyi "IMRAN OUT" bergema sesaat setelah pemain PSCS Cilacap, Mudasir membuyarkan keunggulan PSIM Yogyakarta jelang laga berakhir.

Sontak teriakan "IMRAN OUT" bergema di stadion.

Aksi demonstrasi para suporter langsung pecah sesaat setelah laga berakhir.

Demonstrasi dilanjutkan di depan pintu utama stadion yang dijaga oleh puluhan polisi.

Baca Juga: Liga 1 2022/2023 - 3 Teror Tercipta dalam Waktu yang Dekat, Barito Putera vs Persija Jakarta Sama Kuat pada Babak Pertama


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X