Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kualifikasi Piala Asia U-20 2023 - Pilih Indonesia Atau Vietnam yang Lolos Otomatis, Ini Jawaban Pelatih Hong Kong

By Sasongko Dwi Saputro - Sabtu, 17 September 2022 | 11:15 WIB
Pelatih Hong Kong,  Cheung Kin Fung dalam konferensi pers pasca-kalah 1-5 dari timnas U-20 Indonesia di Stadion Gelora Bung Tomo, Jumat (16/9/2022).
BAGAS REZA MURTI/BOLASPORT.COM
Pelatih Hong Kong, Cheung Kin Fung dalam konferensi pers pasca-kalah 1-5 dari timnas U-20 Indonesia di Stadion Gelora Bung Tomo, Jumat (16/9/2022).

BOLASPORT.COM - Pelatih Hong Kong Cheung Kin Fung menjawab tim mana yang bakal melaju ke babak utama Piala Asia U-20 2023.

Hal ini disampaikannya seusai laga Hong Kong melawan timnas U-20 Indonesia.

Pada laga tersebut, timnas U-20 Indonesia menang telak 5-1 atas Hong Kong.

Timnas U-20 Indonesia berhasil memantapkan diri sebagai pemuncak klasemen sementara Grup F.

Timnas U-20 Indonesia punya poin dan selisih gol yang sama dengan Vietnam.

Untuk itu, timnas U-20 Indonesia bakal menjalani laga hidup mati guna memperebutkan tiket lolos ke Piala Asia U-20 2023.

Timnas U-20 Indonesia bakal memperebutkan status juara grup saat menghadapi Vietnam pada Minggu (18/8/2022) di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya.

Saat ditanyai oleh para wartawan di konferensi pers Hong Kong melawan timnas U-20 Indonesia, Cheung Kin Fung menjawab tim yang akan lolos ke Piala Asia U-20 2023.

Namun, Cheung Kin Fung mengakui bahwa dirinya sangat berat untuk memilih tim mana yang lolos ke babak final Piala Asia U-20 2023.

Pasalnya, baik timnas U-20 Indonesia ataupun Vietnam sama-sama punya kualitas.

Baca Juga: Rekap Hasil Kualifikasi Piala Asia U-20 2023 - Malaysia di Bibir Jurang, Timnas U-20 Indonesia dan Vietnam Sengit, Thailand?

Namun, Cheung Kin Fung bakal memilih timnas U-20 Indonesia seandainya hanya memilih satu tim.

Pasalnya, timnas U-20 Indonesia punya keunggulan tuan rumah pada ajang Kualifikasi Piala Asia U-20 2023.

Hal inilah yang membuat Cheung Kin Fung memilih Indonesia sebagai unggulan.

Namun di balik itu, sang pelatih tidak akan melewatkan laga sengit antara timnas U-20 Indonesia melawan Vietnam.

Pasalnya, laga timnas U-20 Indonesia melawan Vietnam bakal jadi pertandingan yang menarik untuk disaksikan.

Baca Juga: Timnas U-20 Indonesia Menang 5-1 atas Hong Kong, Shin Tae-yong Uji Coba Pemain Cadangan dan Ganti 10 Pemain Inti

"Susah untuk berbicara siapa yang akan jadi juara grup antara Indonesia dan Vietnam, Dua-duanya adalah tim yang sangat bagus," ujar Cheung Kin Fung.

"Dua-duanya tim dengan kualitas tinggi."

"Bagaimanapun Indonesia punya keuntungan sebagai tuan rumah, mungkin akan lebih diunggulkan."

"Bagaimanapun saya akan menantikan laga itu yang akan berlangsung menarik," kata Cheung Kin Fung.

Dengan kekalahan melawan timnas U-20 Indonesia, praktis peluang Hong Kong untuk lolos ke Piala Asia U-20 sudah tertutup.

Hong Kong baru mencetak dua gol dan kebobolan 10 kali dalam dua pertandingan.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X