Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Timnya Keok, Pelatih Curacao Puji Penampilan Bagus Timnas Indonesia

By Wila Wildayanti - Minggu, 25 September 2022 | 07:15 WIB
Pelatih Curacao, Remko Bicentini, dalam jumpa pers seusai takluk dari timnas Indonesia dalam laga FIFA Mactchday di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Sabtu (24/9/2022).
WILA WILDAYANTI/BOLASPORT.COM
Pelatih Curacao, Remko Bicentini, dalam jumpa pers seusai takluk dari timnas Indonesia dalam laga FIFA Mactchday di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Sabtu (24/9/2022).

"Saya memiliki keyakinan pada tim kami selama pertandingan, tetapi Indonesia bermain sangat baik dari pertahanan hingga menyerang."

"Kami punya sejumlah peluang di beberapa menit akhir pertandingan, sayangnya kami gagal memanfaatkan peluang tersebut," ucapnya.

Lebih lanjut, Remko mengakui bahwa permainan Skuad Garuda sangat bagus.

Semua terorganisir dengan baik, berbeda dari anak asuhnya yang justru banyak melakukan kesalahan.

Baca Juga: Absen Lawan Curacao, Shin Tae-yong Simpan Asnawi Mangkualam untuk Piala AFF 2022 

Banyak peluang yang didapatkan Curacao jadi tak bisa diselesaikan dengan maksimal.

"Secara keseluruhan Indonesia bermain sangat baik sebagai tim. Namun, seperti yang saya bilang, kami gagal memanfaatkan peluang," kata Bicentini.

Bicentini mengaku bahwa para pemainnya tampil tak sesuai dengan strategi yang diharapkan.

Anak asuhnya keteteran meladeni penampilan para pemain timnas Indonesia.

Oleh karena itu, para pemain Curacao harus lebih bagus lagi dan disiplin dalam laga kedua di Stadion Pakansari, Cibinong, Bogor, Selasa (27/9/2022).

"Dalam pertandingan tadi setelah 20 menit pertama, pemain kami tidak berada pada posisi seharusnya di mana Indonesia punya ketahanan fisik yang baik pada posisi mereka masing-masing dari pertahanan hingga penyerangan," tuturnya.

"Jadi para pemain harus disiplin dalam mempertahankan posisi. Kami sempat berusaha untuk memperbaiki hal itu di babak pertama."

"Hal itu harus dibenahi pada pertandingan berikutnya." 

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X