Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

PIALA DUNIA - Di Tengah Seruan Boikot, Prancis akan Kirim Bantuan Keamanan ke Qatar

By Khasan Rochmad - Sabtu, 8 Oktober 2022 | 21:50 WIB
Suporter sepak bola berkumpul di monumen jam hitung mundur Piala Dunia 2022 di Doha, Qatar (16/6/2022).
MUSTAFA ABUMUNES/AFP
Suporter sepak bola berkumpul di monumen jam hitung mundur Piala Dunia 2022 di Doha, Qatar (16/6/2022).

Banyak pihak yang juga menyayangkan terlibatnya Prancis untuk membantu mengamankan Piala Dunia 2022.

Pasalnya, jika berkaca pada turnamen besar sebelumnya, pihak kepolisian Prancis mendapatkan sorotan dalam laga final Liga Champions 2021-2022.

Partai final yang digelar di Stade de France, Paris pada 28 Mei 2022 tersebut sempat terjadi kaos atau kekacauan sebelum berlangsungnya laga.

Dalam kejadian tersebut, pihak polisi Prancis terlihat pilih kasih dan menyalahkan para pendukung Liverpool yang dianggap telat memasuki stadion.

Selain itu, mereka juga dituduh tidak memiliki tiket resmi tetapi banyak video yang beredar penonton asli Prancis yang tak punya tiket dibiarkan masuk begitu saja.

Turnamen Piala Dunia sendiri akan dilangsungkan mulai 20 November hingga 18 Desember mendatang.

Qatar setidaknya telah mendapatkan bantuan pengamanan dari para negara-negara tetangga seperti Pakistan, Maroko, dan Uni Emirat Arab.

Turunnya bantuan Prancis ini menambah negara luar yang ikut membantu setelah Qatar menjalin kerja sama dengan Amerika Serikat dan Inggris.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : france24.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X