Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

5 Fakta Rekor 700 Gol Ronaldo: Siapa Korban Favoritnya, Berapa Jarak dari Messi, Bagian Tubuh Mana Paling Tajam?

By Beri Bagja - Senin, 10 Oktober 2022 | 07:20 WIB
Selebrasi penyerang Manchester United, Cristiano Ronaldo (kanan), usai mencetak gol ke gawang Everton di Liga Inggris 2022-2023, Minggu (9/10/2022).
OLI SCARFF/AFP
Selebrasi penyerang Manchester United, Cristiano Ronaldo (kanan), usai mencetak gol ke gawang Everton di Liga Inggris 2022-2023, Minggu (9/10/2022).

Gol pertama lahir melalui solo run apik, dan yang kedua via sundulan.

2. Mangsa favorit

Menurut data Transfermarkt, Sevilla ialah klub paling apes jika harus menghadapi Ronaldo.

Klub Liga Spanyol itu ialah korban favoritnya dengan sudah menderita 27 gol dalam 18 pertandingan melawan Ronaldo.

Tim terbanyak kedua yang dia jebol ialah Atletico Madrid dengan 25 gol lintas kompetisi, disusul Getafe (23).

Adapun Barcelona, yang menjadi rival bebuyutan Ronaldo saat memperkuat Real Madrid, dihukum 20 gol, terbanyak keempat.

3. Masa tersubur di klub

Cristiano Ronaldo di Real Madrid bisa dibilang versi paripurna dari dirinya sebagai mesin gol terbaik sepanjang sejarah.

Bersama Madrid-lah dia menjalani masa-masa tersubur.

Baca Juga: Hasil Liga Inggris - Cristiano Ronaldo Cetak Gol Ke-700, Manchester United Sukses Bekuk Everton 


Editor : Beri Bagja
Sumber : BBC.com, Transfermarkt.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
33
76
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Getafe
33
43
10
Villarreal
32
42
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
33
58
6
Lazio
34
55
7
Atalanta
32
54
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X