Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Renovasi Stadion Kanjuruhan Dimulai Tahun 2023, Akan Ada Monumen untuk Mengingat Korban

By Arif Setiawan - Kamis, 13 Oktober 2022 | 20:45 WIB
Stadion Kanjuruhan Malang Jawa Timur , yang siap jadi tuan rumah Grup D Piala Presiden 2022
ISTIMEWA
Stadion Kanjuruhan Malang Jawa Timur , yang siap jadi tuan rumah Grup D Piala Presiden 2022

BOLASPORT.COM - Stadion Kanjuruhan bakal direnovasi pada tahun 2023 dan akan dibangung sebuah monumen untuk mengingat para korban.

Rencana renovasi ini merupakan buntut tragedi Kanjuruhan pada 1 Oktober lalu.

Setelah terjadi tragedi yang menelan korban jiwa sebanyak 132 nyawa ini ternyata diketahui bahwa Stadion Kanjuruhan memiliki banyak kekurangan.

Oleh sebab itu lah renovasi akan dilakukan.

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono menjelaskan bahwa renovasi akan dimulai pada tahun 2023.

Baca Juga: Kiper Berpostur 184 cm Jebolan Garuda Select Disiapkan Shin Tae-yong Jadi Pengganti Cahya Supriadi di TC Timnas U-20 Indonesia

Selain itu, Basuki Hadimuljono juga menambahkan bakal membangun sebuah monumen untuk mengenang para korban.

Renovasi Stadion Kanjuruhan menggunakan APBN.

"Kurang lebih desainnya tiga bulanan," kata Basuki Hadimuljono, dilansir BolaSport.com dari laman resmi Kemenpora.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : kemenpora.go.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X