Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Klubnya Disebut Miliki Dana Tak Terbatas, Pelatih Newcastle United Damprat Juergen Klopp

By Khasan Rochmad - Rabu, 19 Oktober 2022 | 07:15 WIB
Ekspresi pelatih Newcastle United, Eddie Howe, seusai laga Liga Inggris kontra Norwich City di Stadion St. James' Park, Selasa (30/11/2021).
TWITTER.COM/NUFC
Ekspresi pelatih Newcastle United, Eddie Howe, seusai laga Liga Inggris kontra Norwich City di Stadion St. James' Park, Selasa (30/11/2021).

BOLASPORT.COM - Pelatih Newcastle United, Eddie Howe, mengomentari tanggapan Juergen Klopp yang menyebut timnya adalah satu-satunya yang bisa menyaingi Manchester City di Liga Inggris sebab memiliki dana tak terbatas.

Pelatih Liverpool, Juergen Klopp, baru-baru ini mendapatkan sorotan usai komentarnya mengenai tak terbatasnya dana beberapa klub.

Juru taktik asal Jerman ini sebelumnya berbicara bahwa hanya ada satu tim yang bisa menyaingi Manchester City di Liga Inggris.

Secara mengejutkan, Juergen Klopp tidak menyebutkan Manchester United, Arsenal, Chelsea, ataupun Tottenham Hotspur, bahkan Liverpool sendiri.

Juergen Klopp menyebut bahwa hanya Newcastle United yang bisa menyaingi Man City untuk memenangkan Liga Inggris.

Hal ini disebabkan oleh gelontoran uang tidak terbatas yang menjadi latar belakang komentar Klopp tersebut.

Umum diketahui bahwa Manchester City (bersama Paris Saint-Germain) dimiliki dan didukung oleh orang-orang yang bergelut di uang minyak dari negara-negara Timur Tengah.

Sejak Man City diakuisisi oleh Sheikh Mansour melalui Abu Dhabi Group pada 2008 lalu, mereka menjelma menjadi tim yang kompetitif di berbagai ajang.

Baca Juga: Man City Jadi Klub Terbaik, Real Madrid Ikut Sindir Lewat Twitter


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Man City
33
76
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
32
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Wolves
35
46
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Getafe
33
43
10
Villarreal
32
42
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
33
62
5
Roma
33
58
6
Lazio
34
55
7
Atalanta
32
54
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X