Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Hasil Kualifikasi F1 GP AS 2022 - Sainz Jadi Pole Sitter dan Kans Red Bull Beri Penghormatan bagi Bos yang Berpulang

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Minggu, 23 Oktober 2022 | 06:17 WIB
Pembalap Ferrari, Carlos Sainz Jr., sukses mencetak pole position pada kualifikasi Formula 1 GP Amerika Serikat di Sirkuit Americas, Amerika Serikat, 22 Oktober 2022.
TWITTER.COM/F1
Pembalap Ferrari, Carlos Sainz Jr., sukses mencetak pole position pada kualifikasi Formula 1 GP Amerika Serikat di Sirkuit Americas, Amerika Serikat, 22 Oktober 2022.

Meski demikian, Verstappen akan tetap start dari baris terdepan.

Leclerc mendapatkan penalti turun 10 posisi start karena pergantian komponen mesin pada balapan kali ini.

Selain Leclerc, Sergio Perez (Red Bull Racing) dan Fernando Alonso (Alpine) mendapat penalti serupa walau lebih ringan yaitu turun lima posisi.

Bagi Verstappen dan Red Bull Racing, balapan ini akan berarti penting.

Tim yang bermarkas di Milton Keynes tersebut berpeluang mengawinkan gelar juara pembalap dan gelar juara konstruktor untuk pertama kalinya sejak 2013.

Verstappen sudah mengunci gelar juara pada balapan sebelumnya di Suzuka, Jepang.

Prestasi tinggi ini akan menjadi penghormatan yang sempurna bagi pemilik Red Bull, Dietrich Mateschitz, yang baru saja meninggal dunia.

Balapan F1 GP AS akan berlangsung pada Minggu (23/10/2022) waktu setempat atau Senin pukul 02.00 WIB.

HASIL KUALIFIKASI F1 GP AS 2022

1. Carlos Sainz Jr. (Ferrari/Ferrari) 1:34,356
2. Charles Leclerc (Ferrari/Ferrari) 1:34,421
3. Max Verstappen (Red Bull Racing/RBPT) 1:34,448
4. Sergio Perez (Red Bull Racing/RBPT) 1:34,645
5. Lewis Hamilton (Mercedes/Mercedes) 1:34,947


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X