Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Selain Masuk Dalam Gim eFootball, Satu Pemain Timnas Indonesia Ini Juga Masuk Dalam Gim FIFA 23

By Sasongko Dwi Saputro - Senin, 24 Oktober 2022 | 08:30 WIB
Elkan Baggott dalam pertandingan timnas Indonesia vs Curacao, Selasa (27/9/2022) di Stadion Pakansari.
REYHANESA PUTRA/BOLASPORT.COM
Elkan Baggott dalam pertandingan timnas Indonesia vs Curacao, Selasa (27/9/2022) di Stadion Pakansari.

Elkan Baggott bisa masuk sebagai salah satu karakter dalam gim FIFA 23, karena namanya main di klub Gillingham FC yang berkompetisi di Kasta Keempat Liga Inggris (League Two).

Baca Juga: Respons Bek Andalan Timnas Indonesia Usai Jadi Salah Satu Karakter di Gim e-Football 2023

Pada edisi kali ini, EA Sports menjalin kontrak eksklusif dengan lima kompetisi di Inggris, termasuk empat kasta kompetisi teratas sepak bola pria dan Women's Premier League.

Meski namanya belum selesai menjalani proses naturalisasi untuk membela timnas Indonesia, nama Sandy Walsh juga jadi salah satu karakter dalam gim FIFA 23.

Sandy Walsh punya rating yang jauh lebih baik dari Elkan Baggott dalam gim tersebut.

Sandy Walsh mengantongi rating 69 dalam gim tersebut sebagai pemain di posisi bek kanan.

Diluar nama tersebut, Elkan Baggott bukanlah nama pertama pemain Indonesia yang masuk dalam gim FIFA.

Baca Juga: Masuk Dalam Gim eFootball, Winger Timnas Indonesia Langsung Gercep Mainkan Diri Sendiri

Sebelumnya ada dua pemain timnas Indonesia yang pernah masuk dalam gim tersebut, yaitu Egy Maulana Vikri dan Witan Sulaeman.

Keduanya masuk sebagai karakter gim tersebut usai membela salah satu tim elit asal Polandia, Lechia Gdansk yang juga menjalin kontrak ekslusif dengan EA Sports.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : EA Sports

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
34
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X