Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Definisi Jantung Mau Copot dan Ujian Kesabaran Bos Ducati Tahan Team Order pada MotoGP Malaysia

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Senin, 24 Oktober 2022 | 15:15 WIB
Dari kiri: Manajer Tim Davide Tardozzi, Direktur Olahraga Paolo Ciabatti, dan Francesco Bagnaia merayakan kemenangan pada balapan MotoGP Malaysia di Sirkut Sepang, Malaysia, 23 Oktober 2022. Kemenangan Bagnaia juga membantu Ducati Lenovo menjadi tim juara dunia musim ini.
MOTOGP.COM
Dari kiri: Manajer Tim Davide Tardozzi, Direktur Olahraga Paolo Ciabatti, dan Francesco Bagnaia merayakan kemenangan pada balapan MotoGP Malaysia di Sirkut Sepang, Malaysia, 23 Oktober 2022. Kemenangan Bagnaia juga membantu Ducati Lenovo menjadi tim juara dunia musim ini.

Akan tetapi, persaingan Bastianini dengan Bagnaia yang terlalu ketat menimbulkan kekhawatiran bagi Ducati.

Beberapa kali keduanya hampir bersenggolan. Momen mendebarkan ini bahkan terjadi hingga lap terakhir balapan.

Situasi ini mengembalikan trauma kepada Ducati ketika kehilangan potensi podium ganda pada MotoGP Argentina 2016.

Saat itu Andrea Iannone terjatuh saat berusaha menyalip rekan setimnya, Andrea Dovizioso, untuk posisi kedua di tikungan terakhir.

Jika ini terjadi, Bagnaia dirugikan karena Quartararo akan memenangi lomba dan berbalik unggul 11 poin darinya pada seri terakhir.

Dikutip dari The-Race, Tardozzi sampai mengaku denyut jantungnya sempat mencapai 200 sampai 250 per menit saat Bastianini menyalip Bagnaia.

Padahal menurut rumus denyut jantung, di usia Tardozzi yang sudah menginjak 63 tahun, ritme tertinggi normalnya cuma 157 per menit.

"Tentu saja kami merasa gugup," kata Tardozzi yang mengenakan sensor denyut jantung untuk kepentingan siaran langsung.

"Kami teringat insiden Argentina antara Iannone dan Dovizioso. Kami tidak menginginkannya lagi. Ini adalah bencana yang bisa terjadi dan kami ingin menghindarinya."

Baca Juga: Belum Menyerah, Quartararo Masih Kejar Gelar MotoGP meski Hadapi Misi Mustahil


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X