Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Tragedi Kanjuruhan - Kantongi Laporan, Komnas HAM Juga Tengah Cari Hasil Lab Pembanding Gas Air Mata

By Abdul Rohman - Senin, 24 Oktober 2022 | 19:15 WIB
Komisioner Komnas HAM, Choirul Anam (kiri) dan Beka Ulung Hapsara (kanan), tampak sedang memberikan keterangan kepada awak media di Kantor Komnas HAM, Gambir, Jakarta, 24 Oktober 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Komisioner Komnas HAM, Choirul Anam (kiri) dan Beka Ulung Hapsara (kanan), tampak sedang memberikan keterangan kepada awak media di Kantor Komnas HAM, Gambir, Jakarta, 24 Oktober 2022.

BOLASPORT.COM - Komnas HAM sudah mengantongi laporan hasil lab gas air mata dalam tragedi Kanjuruhan.

Namun, Komnas HAM masih mencari informasi pembanding terkait hasil lab gas air mata itu.

Hal tersebut diungkapkan oleh Komisaris Komnas HAM, Mohammad Choirul Anam.

Komnas HAM sendiri menilai bahwa gas air menjadi penyebab utama peristiwa Kanjuruhan yang merenggut banyak korban.

Baca Juga: Hasil Drawing French Open 2022 - Deja Vu Chico dan Jonatan

Hingga saat ini, tercatat 135 jiwa meninggal dunia.

"Proses hasilnya sudah ada, cuma memang butuh untuk pembanding. Kemarin kami dapat jaket walaupun itu terlalu besar, sehingga memang kita lagi mencari pembanding yang lebih kecil," kata Mohammad Choirul Anam.

"Kedua, dalam konteks gas air mata ini, sekali lagi kami tegaskan bahwa penyebab utamanya," katanya di Kantor Komnas HAM, Menteng, Jakarta Pusat, Senin (24/10/2022).

Baca Juga: Ambisi Asnawi Mangkualam Bersama Timnas Indonesia di Piala Asia 2023 


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X