Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

TC Timnas U-20 Indonesia - Cahya Supriadi Tiba di Turki

By Abdul Rohman - Selasa, 25 Oktober 2022 | 12:05 WIB
Kiper timnas U-19 Indonesia, Cahya Supriadi, saat bertanding di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Kiper timnas U-19 Indonesia, Cahya Supriadi, saat bertanding di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat.

BOLASPORT.COM - Kiper Persija Jakarta, Cahya Supriadi, dipastikan tiba di Turki pada Selasa (25/10/2022).

Hal tersebut diungkapkan oleh asisten pelatih timnas U-20 Indonesia, Nova Arianto.

Kehadiran Cahya Supriadi di Turki untuk mengikuti pemusatan latihan (TC) timnas U-20 Indonesia.

Baca Juga: Akhiri Masa Cuti, Zinedine Zidane Siap Melatih Kembali

Sebelumnya, Cahya Supriadi harus istirahat lebih dahulu karena cedera yang dialaminya saat memperkuat timnas U-20 Indonesia kala berjumpa Hongkong dalam Grup B Kualifikasi Piala Asia U-20 2023 di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) Surabaya, Jawa Timur, Jumat (16/9/2022).

Saat itu, Cahya Supriadi langsung dilarikan ke Rumah Sakit dengan ambulans untuk diberikan perawatan yang intensif.

"Iya (Cahya Supriadi) hari ini tiba di Turki," kata Nova Arianto kepada BolaSport.com, Selasa (25/10/2022).

Baca Juga: Kans Juara Nyaris Sirna, Quartararo Siap Gila-gilaan Lagi pada MotoGP Valencia

Timnas U-20 Indonesia sendiri sudah berada di Turki sejak Minggu (16/10/2022).

Satu laga uji coba telah dilakoni timnas U-20 Indonesia dengan melawan tim setempat.

Timnas U-20 Indonesia sukses memetik kemenangan 2-1 atas Cakallikli Spor di Lapangan Kempenski Hotel Football, Antalya, Turki, Senin (24/10/2022).

Baca Juga: PIALA DUNIA - Eks Pelatih Timnas Prancis Sarankan Didier Deschamps Tak Bawa Varane ke Qatar

Gol timnas U-20 Indonesia diciptakan oleh Ginanjar (17') dan Ricky Pratama (85').

Selanjutnya, skuad Garuda Nusantara akan berjumpa timnas U-20 Turki pada Rabu (26/10/2022).

Sementara itu, agenda TC timnas U-20 Indonesia ini dalam rangka menyambut Piala Asia U-20 2023 dan Piala Dunia U-20 2023.

Piala Dunia U-20 2023 sendiri digelar di Indonesia pada 20 Mei-11 Juni 2023.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X