Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

BIN Launching PORBIN, Wadah Pembinaan Atlet Prestasi Nasional

By Imadudin Adam - Kamis, 27 Oktober 2022 | 21:16 WIB
BIN Launching PORBIN, Wadah Pembinaan Atlet Prestasi Nasional
BIN Launching PORBIN, Wadah Pembinaan Atlet Prestasi Nasional

Peluang itu memang terbuka, sebab meski belum berjalan lama, klub-klub olahraga di lingkungan BIN sudah banyak menunjukkan prestasi yang membanggakan.

BOLASPORT.COM - Atlet BIN Running Club, Odekta Elvina Naibaho misalnya, dua pekan lalu kembali menjuarai kategori half marathon (21KM) di ajang Jakarta Marathon 2022 (16/10).

Odekta yang merupakan personil D2 BIN ini sudah langganan juara berbagai event nasional bahkan internasional. Pada SEA Games Vietnam 2022 lalu, Odekta mempersembahkan medali emas. Terbaru,

Selain Odekta, juga ada sprinter kebanggaan Indonesia, Lalu Muhammad Zohri. Zohri atlet Indonesia pertama yang menjadi juara dunia, dan tercatat sebagai pemegang rekor nasional 100m dengan catatan 10,03 detik.

Di BIN Volleyball Club, sejumlah atlet nasional bersama taruna-taruni STIN juga telah berkesempatan mengukir prestasi di sejumlah kejuaraan nasional dan internasional. Di sini ada nama Nur Fikri Harsyah Muhamad, Ratri Wulandari, serta Alya Annastasya.

Berusia belum genap setahun, Tim Voli BIN Putri binaan PORBIN telah mampu menyabet emas Livoli Divisi I 2022 di Bali, awal Oktober lalu, untuk itu mereka berhak naik ke divisi utama yang merupakan kasta tertinggi Livoli.

Di akhir, Budi Gunawan berpesan kepada seluruh taruna, mahasiswa dan atlet untuk terus berjuang dan mengerahkan kemampuan terbaik yang tujuannya mengabdi untuk bangsa dan negara.

Baca Juga: Kata Ketum PSSI setelah Dipanggil ke Istana Negara

“Saya berpesan kepada seluruh taruna, mahasiswa dan para atlet untuk selalu memberikan yang terbaik. Ini saatnya kalian memberikan bukti nyata dan pengabdian untuk bangsa dan negara,” papar Budi Gunawan.


Editor : Imadudin Adam

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
33
76
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Getafe
33
43
10
Villarreal
32
42
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
33
58
6
Lazio
34
55
7
Atalanta
32
54
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X