Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Cetak Gol di Laga Uji Coba, Striker PSIS Tiru Selebrasi Terbaru Cristiano Ronaldo

By Arif Setiawan - Senin, 31 Oktober 2022 | 18:30 WIB
Pemain sayap kiri PSIS Semarang, Hari Nur Yulianto (kanan), sedang menggiring bola dan dibayangi bek Arema FC, Rizky Dwi Febrianto (kiri), dalam laga pekan keempat Liga 1 2021 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta,  25 September 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pemain sayap kiri PSIS Semarang, Hari Nur Yulianto (kanan), sedang menggiring bola dan dibayangi bek Arema FC, Rizky Dwi Febrianto (kiri), dalam laga pekan keempat Liga 1 2021 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 25 September 2021.

BOLASPORT.COM - Striker PSIS Semarang, Hari Nur Yulianto meniru selebrasi terbaru Cristiano Ronaldo kala mencetak gol di laga uji coba.

Gol dari Hari Nur Yulianto sendiri tercipta dalam pertandingan antara PSIS Semarang versus Persijap Jepara.

Duel tersebut digelar di Stadion Citarum, Semarang, Jumat (28/10/2022).

Dalam kesempatan itu, Hari Nur mencetak gol pada menit ke-19.

Setelah menjebol gawang lawan, pemain bernomor 22 ini melakukan selebrasi dengan menutup mata dan menempatkan kedua tangannya di dada.

Baca Juga: Prediksi Line-up Timnas U-20 Indonesia vs Moldova, Hokky Caraka dan Rabbani Tasnim Bisa Hadirkan Duet Maut

Hari Nur mengaku jika selebrasi tersebut terinspirasi dari bintang Manchester United, Cristiano Ronaldo.

Namun Hari Nur menegaskan tak ada arti khusus dalam selebrasi yang ia lakukan.

"Tidak ada arti khusus," kata Hari Nur Yulianto, dilansir BolaSport.com dari Tribun Jateng.

"Cuma meniru aksi selebrasi Ronaldo yang kebetulan saya juga fans Ronaldo," ujarnya.

Sementara itu, gol dari Hari Nur sekaligus mengantarkan kemenangan untuk PSIS Semarang.

Baca Juga: Prediksi Line-up Timnas U-20 Indonesia vs Moldova, Hokky Caraka dan Rabbani Tasnim Bisa Hadirkan Duet Maut

PSIS Semarang sukses mengalahkan Persijap Jepara dengan skor 1-0.

Pemain PSIS Semarang, Hari Nur Yulianto meniru selebrasi Cristiano Ronaldo usai mencetak gol di laga uji coba melawan Persijap Jepara, Jumat (28/10/2022).
TRIBUN JATENG
Pemain PSIS Semarang, Hari Nur Yulianto meniru selebrasi Cristiano Ronaldo usai mencetak gol di laga uji coba melawan Persijap Jepara, Jumat (28/10/2022).

Lebih lanjut, Hari Nur menjelaskan betapa pentingnya laga melawan Persijap Jepara.

Menurutnya, hal itu membuat para pemain PSIS Semarang bisa kembali merasakan atmosfer pertandingan di tengah terhentinya kompetisi.

"Kalau menurut saya uji coba kemarin sangat penting buat PSIS," ucap Hari Nur.

"Untuk menjaga atmosfer kompetisi."

"Dan setidaknya menjadi obat rindu bagi kami pemain bertanding menghadapi tim lain walaupun konteksnya sebatas uji coba," tuturnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Tribun Jateng

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X