Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

PIALA DUNIA - 13 Hari Menuju Piala Dunia 2022, Philippe Coutinho Cedera

By Raka Kisdiyatma Galih - Senin, 7 November 2022 | 15:30 WIB
Gelandang Aston Villa, Philippe Coutinho.
TWITTER.COM/AVFCOFFICIAL
Gelandang Aston Villa, Philippe Coutinho.

BOLASPORT.COM - Gelandang Aston Villa, Philippe Coutinho, mengalami cedera jelang Piala Dunia 2022.

Pergelaran Piala Dunia 2022 Qatar tinggal menyisakan 13 hari lagi menuju kick-off.

Kurang dari dua minggu penyelenggaraan ajang akbar empat tahunan tersebut, timnas Brasil mendapat kabar buruk dari gelandangnya, Philippe Coutinho.

Pelatih Aston Villa, Unai Emery, mengonfirmasi bahwa Philippe Coutinho mengalami cedera otot saat melakoni latihan.

Gara-gara cedera tersebut, playmaker berusia 30 tahun itu harus absen saat Aston Villa melibas Manchester United 3-1 di Villa Park dalam laga pekan ke-15 Liga Inggris 2022-2023, Minggu (6/11/2022).

Emery juga mengatakan bahwa Coutinho akan menepi hingga jeda Piala Dunia 2022.

"Coutinho cedera," kata Emery seperti dikutip BolaSport.com dari The Athletic.

Baca Juga: Drawing Liga Champions - Calon Lawan Real Madrid di Babak 16 Besar, Hadapi Mantan Ancelotti atau Final Ulangan Vs Liverpool

"Saya tidak tahu berapa lama tapi, hari ini, dia tidak bisa bermain dan dia tidak akan bermain sampai setelah jeda."

"Ini cedera otot."

"Dia tidak akan bermain pada hari Kamis atau Minggu karena dia cedera dan dia absen lebih lama,"

Dengan kondisi tersebut, maka peluang Coutinho masuk skuad timnas Brasil untuk Piala Dunia 2022 terbilang tipis.

Apalagi, performa Coutinho dengan Aston Villa juga tak terlalu impresif.

Pelatih timnas Brasil, Tite, diyakini bakal memilih pemain lain.

Tite kemungkinan akan lebih memilih Everton Ribeiro dan Roberto Firmino untuk mengisi posisi nomor 10 di Tim Samba.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Theathletic.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X