Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

PIALA DUNIA - Virgil van Dijk Sedih Gagal Reuni dengan Sadio Mane

By Lariza Oky Adisty - Rabu, 16 November 2022 | 20:00 WIB
Penyerang Bayern Muenchen, Sadio Mane.
TWITTER.COM/YAW_AMPOFO_
Penyerang Bayern Muenchen, Sadio Mane.

Baca Juga: Ikuti Piala Dunia Kelimanya, Lionel Messi Berpotensi Pecahkan 2 Rekor Milik Diego Maradona

“Kami para pemain bekerja sangat keras untuk sampai pada tahap ini. Sadio Mane pun figur penting untuk negaranya,” ucap Van Dijk. 

Bek berusia 31 tahun itu pun mengirimkan pesan empati untuk Sadio Mane

“Saya tahu dia akan menghadapi masalah ini dengan berani, tetapi situasi ini buruk dan saya ikut merasa buruk untuknya," tutur dia. 

“Saya ingin mengatakan ke Sadio Mane bahwa terlepas dari dia main atau dia, pertandingan Belanda versus Senegal akan jadi sangat sulit,” tutur Van Dijk melanjutkan. 

Pelatih timnas Senegal, Aliou Cisse, menegaskan bahwa Mane tidak perlu menjalani operasi.

Oleh karena itu, Cisse tetap membawa Mane ke Qatar untuk membantu timnas Senegal.

Cedera sang penyerang jelas menjadi kehilangan besar bagi tim berjuluk Lions of Teranga tersebut.

Baca Juga: Piala Dunia - Jelang Turnamen, Timnas Jerman Uji Coba Melawan Oman

Sadio Mane merupakan top scorer sepanjang masa Senegal dengan catatan 34 gol.

Dia juga menjadi pahlawan Senegal pada final Piala Afrika 2021 dengan mencetak gol penalti penentu kemenangan dalam babak tos-tosan.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : talkSPORT

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
34
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X